2 Ruas Jalan dan 4 RT di Jakarta Masih Terendam Ilustrasi - FOTO ANTARA/Wahyu Putro A/ed/nz/pri.

MerahPutih.com - Bencana banjir yang mengepung sejumlah titik kawasan Jakarta berangsur surut seiring telah berhentinya guyuran hujan di wilayah tersebut.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat, genangan yang sebelumnya terjadi di 3 ruas jalan tergenang dan 7 RT, saat ini menjadi 2 ruas jalan tergenang dan 4 RT. Data tersebut dilaporkan BPBD DKI pukul 15.00 WIB.

BPBD DKI Jakarta mengerahkan personel untuk memonitor kondisi genangan di setiap wilayah dan mengkoordinasikan unsur Dinas SDA, Dinas Bina Marga, Dinas Gulkarmat untuk melakukan penyedotan genangan dan memastikan tali-tali air berfungsi dengan baik bersama dengan para lurah dan camat setempat.

Baca Juga:

Data Terbaru, 3 Ruas Jalan dan 7 RT di Jakarta Terendam Banjir

BPBD DKI mengimbau kepada masyarakat agar tetap berhati-hati dan waspada terhadap potensi genangan.

Adapun data wilayah terdampak yang masih tergenang adalah sebagai berikut:

Jakarta Barat terdapat 4 RT yang terdiri dari:

Kelurahan Kembangan Utara

- Jumlah: 1 RT

- Ketinggian: 20 Cm

- Penyebab: Curah hujan tinggi

Kelurahan Rawa Buaya

- Jumlah: 1 RT

- Ketinggian: 20 Cm

- Penyebab: Curah hujan tinggi

Kelurahan Duri Kosambi

- Jumlah: 2 RT

- Ketinggian: 20 s.d. 25 Cm

- Penyebab: Curah hujan tinggi

Jalan Tergenang terdapat 2 ruas jalan:

1. Jl. Hiu RT 020 RW 017 Kel. Penjaringan, Kec. Penjaringan (Pelabuhan Muara Baru)Ketinggian: 20 cm

2.Jl. Benda Kamal Raya RW 01, Kel. Kamal, Kec. Kalideres, Jakarta BaratKetinggian: 30 cm.

Baca Juga:

2 Ruas Jalan dan 2 RT di Jakarta Terendam Banjir Pasca Diguyur Hujan Deras Sejak Dini Hari

Sedangkan wilayah yang sudah surut adalah sebagai berikut:

Jakarta Barat 1 RT yang terdiri dari:- Kelurahan Joglo: 1 RT

Jakarta Utara 1 RT yang terdiri dari:- Kelurahan Rorotan: 1 RT

Jakarta Timur 1 RT yang terdiri dari:- Kelurahan Rawa Terate : 1 RT

Lalu, jalan tergenang yang telah surut sebanyak 2 ruas jalan yang terdiri dari:1. Jl. Strategi Raya RT 001 RW 006, Jakarta Barat2. Jl. Bawal RT 020 RW 017 Kelurahan Penjaringan, Kecamatan Penjaringan (Pelabuhan Muara Baru). (Asp)

Baca Juga:

Banjir Kebaikan, Berkah di Hari Ulang Tahun

Penulis : Asropih Asropih
LAINNYA DARI MERAH PUTIH
Badan Pengawas MA Periksa Atasan Hakim Agung Sudrajad Dimyati
Indonesia
Badan Pengawas MA Periksa Atasan Hakim Agung Sudrajad Dimyati

Badan Pengawas Mahkamah Agung (Bawas MA) memeriksa atasan Hakim Agung Sudrajad Dimyati.

Ganjar Minta Konflik Keraton Solo Diselesaikan Secara Kekeluargaan
Indonesia
Ganjar Minta Konflik Keraton Solo Diselesaikan Secara Kekeluargaan

Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo pun ikut angkat suara dengan meminta pada pihak yang bertikai untuk bisa duduk bersama berembung menyelesaikan masalah.

Ternyata, Ada 4 Pihak yang Daftarkan Merek Citayam Fashion Week
Indonesia
Ternyata, Ada 4 Pihak yang Daftarkan Merek Citayam Fashion Week

Hingga Senin (25/7) kemarin, terdapat empat pihak yang mendaftarkan Citayam Fashion Week (CFW) ke Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual Kementerian Hukum dan HAM (DJKI Kemenkumham).

Pemerintah Sudah Antisipasi Kenaikan Harga Pangan dengan Bansos
Indonesia
Pemerintah Sudah Antisipasi Kenaikan Harga Pangan dengan Bansos

Pemerintah menyiapkan berbagai bantuan sosial (bansos) dan operasi pasar.

Anies dan Elite NasDem Bakal Bertemu Relawan di Yogyakarta
Indonesia
Anies dan Elite NasDem Bakal Bertemu Relawan di Yogyakarta

Bakal calon presiden dari Partai NasDem Anies Baswedan dijadwalkan akan mengunjungi kota Yogyakarta pada Rabu (16/11) mendatang.

[HOAKS atau FAKTA]: Jokowi Berhasil Coret Israel dari Piala Dunia U-20
Indonesia
[HOAKS atau FAKTA]: Jokowi Berhasil Coret Israel dari Piala Dunia U-20

Beredar unggahan video youtube yang mengklaim bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) berhasil membuat FIFA mencoret Israel dari Piala Dunia U-20.

Selama 3 Hari Wapres Berada di Jawa Timur
Indonesia
Selama 3 Hari Wapres Berada di Jawa Timur

Wapres menuju Lumajang untuk mengecek langsung pembangunan hunian tetap (huntap) dan hunian sementara (huntara) korban erupsi Gunung Semeru.

Gibran Minta Ada Kirab Agung saat Jumenengan KGPAA Mangkunegoro X
Indonesia
Gibran Minta Ada Kirab Agung saat Jumenengan KGPAA Mangkunegoro X

Mangkunegaran bakal menggelar kegiatan adat upacara Tingalan Wiyosan Jumenengan Sampeyan Dalem Ingkang Jumeneng KGPAA Mangkunagoro X atau peringatan kenaikan tahta, Rabu (1/3).

[HOAKS atau FAKTA]: Peserta BPJS Kesehatan Wajib Isi Riwayat Kesehatan
Lainnya
[HOAKS atau FAKTA]: Peserta BPJS Kesehatan Wajib Isi Riwayat Kesehatan

Pesan berantai tersebut bukan berasal dari BPJS Kesehatan. Selain itu, skrining kesehatan hanya bersifat imbauan yang dilakukan minimal satu kali setahun.

Kolonel Priyanto Divonis Penjara Seumur Hidup dan Dipecat dari Militer
Indonesia
Kolonel Priyanto Divonis Penjara Seumur Hidup dan Dipecat dari Militer

Kolonel Priyanto terdakwa dalam kasus pembunuhan dua remaja Handi Saputra dan Salsabila di Nagreg, Jawa Barat medio 2021 lalu.