Zlatan Ibrahimovic Takkan Kembali ke AC Milan

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Selasa, 03 November 2015
Zlatan Ibrahimovic Takkan Kembali ke AC Milan

Pemain PSG, Zlatan Ibrahimovic (Foto: ESPN FC)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Bomber Paris Saint-Germain, Zlatan Ibrahimovic, dikabarkan tak akan kembali berseragam AC Milan. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh sang agen, Mino Raiola. Raiola belum mau memastikan masa depan sang penyerang.

Zlatan Ibrahimovic memang menjadi target Rossoneri sejak hijrah ke PSG pada 2012. Kontraknya bersama jawara Ligue 1 Prancis tersebut akan berakhir sebentar lagi, namun, Raiola membantah kemungkinan sang kliennya akan pulang ke San Siro.

"Kontraknya akan berakhir pada musim ini," ungkap Raiola pada Parlamento. "Kami akan memutusukan apakah bakal memperpanjang kontrak dengan PSG atau mengambil keputusan lain. Milan? Saya tidak berpikir kepulangan tersebut mungkin terjadi, tetapi masih terlalu dini bicara tentang bursa transfer."

Ibrahimovic sendiri mengaku kalau Milan berusaha keras untuk melabuhkannya ke San Siro musim panas ini, Zlatan Ibrahimovic tetap bertahan di Parc Des Princess.

Zlatan Ibrahimovic yang sudah mengemas sembilan gol dalam 12 pertandingan, akan kembali menjadi andalan PSG. Ibrahimovic optimistis menatap pertandingan melawan Real Madrid di fase grup Liga Champions yang digelar di Santiago Bernabeu, Rabu (04/10) dini hari nanti.

BACA JUGA:

  1. Januari, Barcelona Siap Labuhkan Theo Walcott
  2. Target AC Milan di Musim 2015/16
  3. Mourinho Dipecat, Diego Costa Berlabuh ke Barcelona
  4. Chelsea Kecewa Diego Costa Dihukum 3 Laga
  5. Jose Mourinho Ragu dengan Diego Costa
#PSG #AC Milan #Zlatan Ibrahimovic
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Pengakuan Massimiliano Allegri, Bolak-balik Ubah Taktik demi Pastikan Kemenangan AC Milan atas Como
Pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri bolak-balik mengubah taktik dalam laga tunda pekan 16 Liga Italia Serie A melawan Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Pengakuan Massimiliano Allegri, Bolak-balik Ubah Taktik demi Pastikan Kemenangan AC Milan atas Como
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Menang 3-1 atas Tuan Rumah Como
AC Milan kini mengoleksi 43 poin di tempat kedua menyusul kemenangan 3-1 atas Como
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Menang 3-1 atas Tuan Rumah Como
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Liga Italia Serie A Como Vs AC Milan
Laga ini menjadi kesempatan bagi AC Milan untuk memangkas selisih poin dari pemuncak klasemen Inter Milan.
Frengky Aruan - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Liga Italia Serie A Como Vs AC Milan
Olahraga
Allegri Kesal AC Milan Masih Ulangi Kesalahan yang Sama saat Imbang 1-1 dengan Fiorentina
Kesalahan itu membuat AC Milan hanya bermain imbang 1-1 dengan Fiorentina.
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Allegri Kesal AC Milan Masih Ulangi Kesalahan yang Sama saat Imbang 1-1 dengan Fiorentina
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Imbang 1-1 dengan Genoa
Kini Milan berselisih tiga poin dari Inter Milan, yang memuncaki klasemen.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Imbang 1-1 dengan Genoa
Olahraga
Rafael Leao Bakal Jadi Pemain dengan Gaji Tertinggi di Serie A, AC Milan Sudah Siapkan Kontrak Menggiurkan
Rafael Leao akan menjadi pemain dengan gaji tertinggi di Serie A. AC Milan siap menawarkan kontrak menggiurkan untuk bintang Portugal tersebut.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Rafael Leao Bakal Jadi Pemain dengan Gaji Tertinggi di Serie A, AC Milan Sudah Siapkan Kontrak Menggiurkan
Olahraga
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Liga Italia Serie A 2025/2026 memasuki pekan 19, yang akan berlangsung mulai Selasa (6/1) malam WIB
Frengky Aruan - Selasa, 06 Januari 2026
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Olahraga
Cagliari vs AC Milan: Aksi Ciamik Rafael Leao Bawa Rossoneri Gusur Inter Milan Puncak Klasemen
Massimiliano Allegri sempat memasukkan Niclas Fullkrug di pertengahan babak kedua
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
Cagliari vs AC Milan: Aksi Ciamik Rafael Leao Bawa Rossoneri Gusur Inter Milan Puncak Klasemen
Olahraga
Preview Cagliari vs AC Milan Serie A: Peluang Rossoneri Kudeta Puncak Klasemen
Preview Cagliari vs AC Milan di Serie A 2026: peluang Rossoneri naik ke puncak klasemen, kabar tim, susunan pemain, dan prediksi skor.
ImanK - Jumat, 02 Januari 2026
Preview Cagliari vs AC Milan Serie A: Peluang Rossoneri Kudeta Puncak Klasemen
Olahraga
Prediksi dan Statistik Cagliari vs AC Milan: Misi Massimiliano Allegri Kudeta Inter Milan dari Puncak Serie A
Kondisi skuad kedua tim sedang pincang
Angga Yudha Pratama - Jumat, 02 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Cagliari vs AC Milan: Misi Massimiliano Allegri Kudeta Inter Milan dari Puncak Serie A
Bagikan