Waspada, Baby Sitter Keji Tega Pukuli Balita

Ana AmaliaAna Amalia - Selasa, 10 Maret 2015
Waspada, Baby Sitter Keji Tega Pukuli Balita

Screenshoot YouTube

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Keluarga – Menjadi wanita karier ketika sudah berumah tangga kadang bisa jadi permasalahan serius, sebab jika istri sibuk berkerja begitu pun dengan suami, siapa yang harus mengurus rumah dan anak? Mau tidak mau, keluarga yang suami istrinya berkerja harus mencari pembantu rumah tangga dan baby sitter untuk mengurus rumah dan anak.

Mendapatkan pembantu rumah tangga atau pun baby siter bukanlah perkara mudah, karena jika salah pilih bisa jadi hal buruk akan menimpah anak anda.

Seperti yang dilansir Mirror, seorang baby sitter di Parana, Argentina tertangkap CCTV sedang memukuli anak majikannya. (Baca: 5 Cara Menenangkan Anak yang Rewel dalam 5-10 detik)

Cristina Ceril, 33 tahun yang tengah menginstal ulang CCTV di rumahnya mendapati rekaman bayi kecilnya yang dipukuli sang baby siter bernama Eve Mantaras.

Dalam video tersebut, Eve tiba-tiba saja datang dan langsung memukul wajah balita mungiil majikannya berkali-kali. Balita dua tahun itu tengah duduk diam di kursi makannya, kemudian tanpa merasa bersalah, setelah memukulinya, Eve menyantap makanan yang disediakan Ceril untuk putrinya.

Sebelumnya Ceril pernah diperingatkan oleh tetangganya mengenai Eve, karena tetangga Ceril kerap kali mendengar suara teriakan anak-anak Ceril saat mereka hanya berada di rumah bersama Eve. (Baca: Dibully, Bocah Empat Tahun Berani Melawan)

“Setelah kejadian ini saya tanyakan langsung pada anak saya yang berusia 10 tahun, apakah Eve pernah berlaku kasar padanya. Dan anak saya pun membenarkannya,” ungkap Ceril.

Karena kejadian ini Ceril merasa takut mempekerjakan baby sitter untuk merawat anak-anaknya, ia pun berusaha mencari lebih selektif lagi. Sedangnkan Eve kini tengah berada dalam proses hukum karena perbuatan kejinya itu.

#Kekerasan Anak #Pembantu Rumah Tangga
Bagikan
Ditulis Oleh

Ana Amalia

Happy life happy me

Berita Terkait

Indonesia
DPR Godok Perlindungan Ganda dalam RUU PPRT, Majikan dan Pekerja Harus Terlindungi
Tidak hanya perlindungan bagi pekerja rumah tangga, pemberi kerja pun juga harus diberikan perlindungan
Angga Yudha Pratama - Kamis, 15 Januari 2026
DPR Godok Perlindungan Ganda dalam RUU PPRT, Majikan dan Pekerja Harus Terlindungi
Indonesia
Temuan Densus 88, Anak-Anak yang Marah saat Dilarang Main Ponsel Terindikasi Terpapar Paham Terorisme
Ada komunitas digital yang berkembang secara masif di media sosial dan berpotensi mendorong kekerasan ekstrem, khususnya pada anak-anak.
Dwi Astarini - Rabu, 07 Januari 2026
Temuan Densus 88, Anak-Anak yang Marah saat Dilarang Main Ponsel Terindikasi Terpapar Paham Terorisme
Indonesia
Kasus Kekerasan Seksual Cenderung Meningkat di Kota Solo, Persetubuhan Anak Paling Banyak Dilaporkan
Dari 162 kasus yang ditangani sepanjang tahun ini, kekerasan seksual menempati peringkat pertama sejak Januari hingga November.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 29 Desember 2025
Kasus Kekerasan Seksual Cenderung Meningkat di Kota Solo, Persetubuhan Anak Paling Banyak Dilaporkan
Indonesia
Fenomena Gunung Es Kekerasan Anak di DKI Bikin Merinding, DPRD Tekankan Tiga Jurus yang Wajib Sekolah Jalankan
Rio mendorong adanya pelatihan teknis intensif bagi kepala sekolah, guru, anggota TPPK/PPK
Angga Yudha Pratama - Kamis, 04 Desember 2025
Fenomena Gunung Es Kekerasan Anak di DKI Bikin Merinding, DPRD Tekankan Tiga Jurus yang Wajib Sekolah Jalankan
Indonesia
Pemprov DKI Luncurkan Kanal Aduan Lengkap untuk Cegah Kekerasan Perempuan dan Anak
Pemprov DKI Jakarta menyediakan hotline 24 jam, call center 112, Pos SAPA, dan layanan PUSPA untuk memperkuat perlindungan kekerasan terhadap perempuan dan anak.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 27 November 2025
Pemprov DKI Luncurkan Kanal Aduan Lengkap untuk Cegah Kekerasan Perempuan dan Anak
Indonesia
Korban Kekerasan Anak Meningkat, Komisi XIII DPR Minta Pendampingan Psikologis Diperkuat
Lemahnya langkah antisipatif membuat kasus kekerasan terhadap anak terus berulang.
Dwi Astarini - Rabu, 26 November 2025
Korban Kekerasan Anak Meningkat, Komisi XIII DPR Minta Pendampingan Psikologis Diperkuat
Indonesia
Legislator Tekankan Pasal Pernikahan Dini dan Sanksi Ringan dalam RUU PPRT yang Berpotensi Eksploitasi Anak
Secara khusus, Habib Syarief menyoroti Pasal 5 huruf b yang menetapkan syarat usia PRT minimal 18 tahun "atau sudah menikah"
Angga Yudha Pratama - Kamis, 11 September 2025
Legislator Tekankan Pasal Pernikahan Dini dan Sanksi Ringan dalam RUU PPRT yang Berpotensi Eksploitasi Anak
Indonesia
Polemik RUU PPRT, DPR Soroti Ketidakjelasan Strategi Pemerintah dalam Menyiapkan Standar Kompetensi dan Pendidikan Bagi PRT
Anggota DPR Hindun Anisah mendesak pemerintah menyiapkan SKKNI dan strategi pelatihan yang jelas untuk Pekerja Rumah Tangga (PRT) demi implementasi RUU PPRT
Angga Yudha Pratama - Kamis, 11 September 2025
Polemik RUU PPRT, DPR Soroti Ketidakjelasan Strategi Pemerintah dalam Menyiapkan Standar Kompetensi dan Pendidikan Bagi PRT
Indonesia
Panja RUU PPRT Cari Mekanisme Ideal untuk Jaminan Sosial PRT, Antara Tanggung Jawab Pemberi Kerja atau Burden Sharing
Wakil Ketua Baleg DPR RI, Martin Manurung, menjelaskan proses RUU PPRT yang sedang merumuskan jaminan sosial bagi PRT. Ia menekankan pentingnya mencari mekanisme yang tidak memberatkan pemberi kerja
Angga Yudha Pratama - Rabu, 10 September 2025
Panja RUU PPRT Cari Mekanisme Ideal untuk Jaminan Sosial PRT, Antara Tanggung Jawab Pemberi Kerja atau Burden Sharing
Indonesia
RUU PPRT akan Perkuat Peran P3RT sebagai Penjamin Keamanan dan Keterampilan Pekerja Rumat Tangga
Kehadiran P3RT sebagai pihak dalam kontrak akan memberikan kejelasan mengenai tanggung jawab dan batasan masing-masing pihak.
Angga Yudha Pratama - Rabu, 03 September 2025
RUU PPRT akan Perkuat Peran P3RT sebagai Penjamin Keamanan dan Keterampilan Pekerja Rumat Tangga
Bagikan