Video Ledakan Dahsyat di Tiongkok

Adinda NurrizkiAdinda Nurrizki - Kamis, 13 Agustus 2015
Video Ledakan Dahsyat di Tiongkok

Ledakan dahsyat di Tiongkok. (Screenshot BBC)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Internasional - Ledakan dahsyat terjadi di kota Tianjin, Tiongkok, pada Rabu kemarin (12/8). Akibat ledakan ini 17 orang dinyatakan tewas dan ratusan orang luka-luka.

Seperti dilansir BBC, media lokal menyampaikan bahwa ledakan terjadi di sebuah gudang tempat penyimpanan bahan kimia berbahaya.

Sebuah video berhasil merekam ledakan hebat tersebut. Api nampak terlihat di langit dan bangunan runtuh.

Seperti pernyataan dari seorang saksi mata, Yang, saat itu langit Tiongkok begitu merah. Ledakan tersebut juga menyebabkan getaran seperti gempa bumi di sekitar ledakan.

"Aku melihat keluar jendela dan langit menjadi merah. Ledakan kedua begitu dahsyat dan menyebabkan kekacauan, semua orang meninggalkan apartemen dan keluar dari komplek. Sangat gila," ujarnya.

 

 

BACA JUGA:

Ledakan Hebat dari Gudang Bahan Kimia, Tiongkok Membara

Afghanistan Klaim Pakistan Terlibat dalam Serangan Mematikan di Kabul

Puluhan Warga Tiongkok Hilang karena Longsor

Helikopter Angkatan Darat AS Jatuh di Laut Jepang

#Ledakan Hebat #Video Ledakan #Tiongkok
Bagikan
Ditulis Oleh

Adinda Nurrizki

Berita Terkait

Indonesia
Ledakan di Pamulang Dipicu Kebocoran Tabung Elpiji 12 Kg
Akumulasi gas yang terkumpul di ruangan tertutup menyebabkan ledakan dahsyat.
Dwi Astarini - Jumat, 19 September 2025
Ledakan di Pamulang Dipicu Kebocoran Tabung Elpiji 12 Kg
Indonesia
Ledakan LPG 3 Kg di Bandung: 2 Rumah Hancur, 4 Warga Masuk RS Hasan Sadikin
Tim Inafis Polrestabes Bandung telah diterjunkan untuk melakukan olah tempat kejadian perkara
Wisnu Cipto - Selasa, 16 September 2025
Ledakan LPG 3 Kg di Bandung: 2 Rumah Hancur, 4 Warga Masuk RS Hasan Sadikin
Fun
Biaya Korban Ledakan Pamulang Ditanggung Pemkot Tangsel, Tapi Hanya yang Masuk RS
Tujuh warga dilaporkan menjadi korban ledakan yang terjadi di kawasan RT/RW 03/01, Kelurahan Pondok Cabe Ilir, pada Jumat (12/9) dini hari.
Wisnu Cipto - Sabtu, 13 September 2025
Biaya Korban Ledakan Pamulang Ditanggung Pemkot Tangsel, Tapi Hanya yang Masuk RS
Berita Foto
Brimob Senjata Lengkap Jaga Lokasi Ledakan Misterius di Pamulang Tangsel
Brimob berjaga sekitar rumah yang rusak terdampak ledakan misterius di Pondok Cabe Ilir, Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Jumat (12/9/2025).
Didik Setiawan - Sabtu, 13 September 2025
Brimob Senjata Lengkap Jaga Lokasi Ledakan Misterius di Pamulang Tangsel
Indonesia
Gegana Brimob Pastikan Tak Ada Jejak Residu Bom di Lokasi Ledakan Pamulang
Satuan Gegana Brimob menurunkan dua unit penjinak bom dan kimia, biologi dan radio aktif selama proses penyisiran.
Wisnu Cipto - Jumat, 12 September 2025
Gegana Brimob Pastikan Tak Ada Jejak Residu Bom di Lokasi Ledakan Pamulang
Indonesia
Penyebab Ledakan Hebat di Pamulang Terungkap, Ditemukan Tabung Gas 12 Kg di TKP
Penyebab ledakan hebat di Pamulang kini terungkap. Anggota Unit 1 Jibom Brimob Polda Metro Jaya menemukan tabung gas 12 kg. Menurut dugaan, tabung gas tersebut mengalami kebocoran.
Soffi Amira - Jumat, 12 September 2025
Penyebab Ledakan Hebat di Pamulang Terungkap, Ditemukan Tabung Gas 12 Kg di TKP
Indonesia
Tim Gegana Brimob Diterjunkan ke Lokasi Ledakan Misterius di Pamulang
Puluhan anggota Tim Gegana Brimob Polri tiba di lokasi ledakan pada Jumat (12/9) siang tadi
Wisnu Cipto - Jumat, 12 September 2025
Tim Gegana Brimob Diterjunkan ke Lokasi Ledakan Misterius di Pamulang
Berita Foto
Kondisi Kerusakan Rumah usai Ledakan Misterius di Pamulang Tangsel
Warga memeriksa rumahnya yang rusak terdampak ledakan misterius di Pondok Cabe Ilir, Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Jumat (12/9/2025).
Didik Setiawan - Jumat, 12 September 2025
Kondisi Kerusakan Rumah usai Ledakan Misterius di Pamulang Tangsel
Indonesia
Ledakan Hebat di Pamulang: Tak Ada Korban Tewas, 7 Orang Jalani Perawatan di Rumah Sakit
Ledakan hebat di Pamulang terjadi pada Jumat (12/9) dini hari WIB. Tidak ada korban tewas dalam kejadian tersebut. Namun, tujuh orang menjalani perawatan di rumah sakit.
Soffi Amira - Jumat, 12 September 2025
Ledakan Hebat di Pamulang: Tak Ada Korban Tewas, 7 Orang Jalani Perawatan di Rumah Sakit
Indonesia
Imbas Ledakan Hebat di Pamulang, Polisi Steril Area TKP hingga 10 Meter
Ledakan hebat terjadi di Pamulang, Tangerang Selatan. Polisi pun langsung melakukan steril di area TKP hingga 10 meter.
Soffi Amira - Jumat, 12 September 2025
Imbas Ledakan Hebat di Pamulang, Polisi Steril Area TKP hingga 10 Meter
Bagikan