Ratusan Ribu Massa Ikuti Aksi Kebangsaan Indonesia Raya 412

Selvi PurwantiSelvi Purwanti - Minggu, 04 Desember 2016
Ratusan Ribu Massa Ikuti Aksi Kebangsaan Indonesia Raya 412

Aksi Kabangsaan Indonesia Raya dan Panggung Kebudayaan, Minggu (4/12) atau aksi 412 diikuti oleh ratusan ribu massa. (Foto: MerahPutih/Widi Hatmoko)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Megapolitan — Aksi Kabangsaan Indonesia Raya dan Panggung Kebudayaan, Minggu (4/12) atau aksi 412 diikuti oleh ratusan ribu massa. Massa yang terdiri dari perwakilan setiap provinsi di Indonesia ini memadati kawasan Bunderan Hotel Indonesia (HI), sepanjang Jalan MH Thamrin, Jalan Sudirman dan kawasan Monumen Nasional (Monas). Massa terdiri dari Ormas, Parpol dan masyarakat umum.

Dalam aksi ini, digelar juga parade Bhineka Tunggal Ika. Dimana, dalam parade tersebut, berbagai kesenian tradisional dan pakaian adat dari setiap daerah di Indonesia ditampilkan. Hadir dalam panggung utama Aksi Kabangsaan Indonesia Raya 412 tokoh politisi Surya Paloh, Tantowi Yahaya, Tio Sambuaga, Agung Laksono, serta tokoh olahraga Ricky Soebagja dan Rexy Maenaki.

http://server10.merahpoetih.com/gallery/public/2016/12/04/6d0ascjQRH1480831129.jpg

Ketut (40), salah seorang perwakilan dari provinsi Bali mengaku, berangkat dari Bali sejak 2 Desember 2016 malam dan tiba di Jakarta sekitar pukul 5:00 WIB. Dalam aksi ini, Bali menampilkan tari kecak dan mengikuti parade budaya Bhineka Tunggal Ika membawa patung ogoh-ogoh. "Kita naik bus, dari Bali tanggal 2 kemarin. Sampai tadi jam lima," ujar Ketut kepada merahputih.com.

Hadir juga peserta dari daerah lain yakni kabupaten Blora, Jawa Tengah. Dalam parade budaya Bhineka Tunggal Ika, kabupaten Blora menampilkan tari seni barongan Blora dari Sanggar Risang Guntur Seto yang dipimpin oleh Andi Wibawa. Seni Barongan Sanggar Risang Guntur Seto Blora adalah kesenian tarian barong yang kerap ditampilkan di Suriname. (Widi)

BACA JUGA:

  1. Bendera Partai Pendukung Ahok-Djarot Berkibar di Pagelaran 'KitaIndonesia'
  2. Tari Kretek Semarakkan Panggung Parade Nusantara
  3. Karnaval 'KitaIndonesia' Tampilkan Ragam Atraksi Seni Budaya Nusantara
  4. Tokoh Politik Lepas Merpati di 'Kita Indonesia'
  5. Presiden Ingin Karnaval Danau Toba Jadi Gelaran Tahunan
#Bundaran HI #Karnaval Budaya #Monas #Karnaval Kita Indonesia #Kita Indonesia
Bagikan
Ditulis Oleh

Selvi Purwanti

Simple, funny and passionate. Almost unreal

Berita Terkait

Berita Foto
Atraksi Video Mapping Meriahkan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Video Mapping show menghiasi Patung Selamat Datang Jakarta saat perayaan malam pergantian tahun baru 2026 di Bundaran HI, Jakarta, Kamis (1/1/2026).
Didik Setiawan - Kamis, 01 Januari 2026
Atraksi Video Mapping Meriahkan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Berita Foto
Atraksi Drone Meriahkan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Pengunjung mengabadikan atraksi drone bertuliskan Jakarta Harus Lebih Persija di Bundaran HI, Jakarta, Kamis (1/1/2026).
Didik Setiawan - Kamis, 01 Januari 2026
Atraksi Drone Meriahkan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Berita Foto
Warga Padati Panggung Perayaan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Suasana warga memadati panggung utama perayaan malam pergantian tahun baru 2026 di Bundaran HI, Jakarta, Rabu (30/12/2025).
Didik Setiawan - Rabu, 31 Desember 2025
Warga Padati Panggung Perayaan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Indonesia
Dereta Artis Bakal Hibur Warga Saat Pergantian Tahun di Budaran HI
Pemprov DKI Jakarta juga memberdayakan UMKM di sepanjang Jalan M.H. Thamrin–Jalan Jenderal Sudirman, yakni di depan Sarinah, Wisma BNI 46, Wisma Nugra Santana, dan FX Sudirman.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 31 Desember 2025
Dereta Artis Bakal Hibur Warga Saat Pergantian Tahun di Budaran HI
Berita Foto
Warga Nikmati Wisata Akhir Tahun di Anjungan Halte Transjakarta Bundaran HI Jakarta
Pengunjung berswafoto bersama dengan latar belakang perkotaan di Anjungan Halte Transjakarta Bundaran HI, Jakarta, Selasa (30/12/2025).
Didik Setiawan - Selasa, 30 Desember 2025
Warga Nikmati Wisata Akhir Tahun di Anjungan Halte Transjakarta Bundaran HI Jakarta
Berita Foto
Kemegahan Panggung Perayaan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Suasana pekerja melakukan persiapan panggung perayaan malam pergantian tahun baru 2026 di Kawasan Bundaran HI, Jakarta, Selasa (30/12/2025).
Didik Setiawan - Selasa, 30 Desember 2025
Kemegahan Panggung Perayaan Malam Pergantian Tahun Baru 2026 di Bundaran HI Jakarta
Indonesia
Ingat! Saat Perayaan Tahun Baru Tidak Ada Lokasi Parkir di Sekitar Bundaran HI
Pramono dan Wagub Rano Karno serta jajaran Forkopimda sendiri akan mengikuti perayaan pergantian tahun di kawasan Bundaran HI.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 Desember 2025
Ingat! Saat Perayaan Tahun Baru Tidak Ada Lokasi Parkir di Sekitar Bundaran HI
Indonesia
Warga Rayakan Pergantian Tahun di Monas Hanya Bakal Disuguhi Video Mapping
Untuk pengamanan, sebanyak 1.692 personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) siap mengamankan Tahun Baru 2026
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 23 Desember 2025
Warga Rayakan Pergantian Tahun di Monas Hanya Bakal Disuguhi Video Mapping
Indonesia
Tahun Baru 2026, Pramono Bebaskan Warga Bernyanyi di Sudirman hingga Gatot Subroto
Tak hanya mempersiapkan pesta malam pergantian tahun, dia juga sudah meminta jajarannya untuk mempersiapkan perayaan Natal.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 03 Desember 2025
Tahun Baru 2026, Pramono Bebaskan Warga Bernyanyi di Sudirman hingga Gatot Subroto
Indonesia
Agenda Lengkap Reuni 212 di Monas: Doa, Zikir, hingga Kehadiran Rizieq Shihab
Reuni 212 berlangsung hari ini di Monas. Diisi doa, zikir, salat gaib, serta sambutan tokoh. Panitia pastikan Gubernur DKI dan Rizieq Shihab hadir.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 02 Desember 2025
Agenda Lengkap Reuni 212 di Monas: Doa, Zikir, hingga Kehadiran Rizieq Shihab
Bagikan