Putri Raheem Sterling Jadi Korban Rasis di Twitter
Raheem Sterling. (Foto: Reuters / Andrew Couldridge)
MerahPutih Sepak Bola - Kepolisian Inggris saat ini tengah menyelidiki pesan-pesan di Twitter yang berbau rasis kepada putri Raheem Sterling.
Seperti dilansir BBC Sport, Juru bicara kepolisian wilayah Merseyside mengungkapkan bahwa bahasa yang digunakan untuk melecehkan anak Sterling sangatlah mengerikan.
"Kami menanggapi insiden ini dengan amat serius dan penyelidikan oleh para detektif dari Deparemten Penyelidikan Kriminal Liverpool sedang berlangsung," ujar kepolisian setempat.
Sterling yang pindah ke Manchester City dengan mahar 49 juta pounds atau sekitar Rp1 triliun nyatanya membuat pendukung Liverpool kesal.
Banyak pesan Twitter yang merujuk kepada putri Sterling dengan komentar rasis. Sebagian komentar banyak yang sudah dihapus, namun kepolisian Merseyside masih berusaha melakukan penyelidikan lebih lanjut.
Baca Juga:
Liverpool Siapkan Rp920 Miliar Demi Marco Reus
Xavi Kecam Real Madrid karena Tak Menghormati Casillas
Bagikan
Berita Terkait
Hasil Piala Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Newcastle United 2-0 di Semifinal Pertama
Pelatih Manchester City Pep Guardiola Sulit Tidur Memikirkan Partai Semifinal Piala Liga Melawan Newcastle
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Liverpool Hadapi Brighton, Arsenal dan Chelsea Diprediksi Melenggang Mulus
Hasil Piala FA: Liverpool ke Putaran Keempat Setelah Kalahkan Tim Divisi 3 Barnsley 4-1, Akan Hadapi Brighton
Inter Milan Pantau Situasi Ibrahima Konate di Liverpool, Bisa Didatangkan Gratis Musim Depan
Pelatih Liverpool Arne Slot Puas dengan Hasil Imbang, Singung Performa Mengesankan Arsenal
Tahan Imbang Arsenal 0-0, Liverpool Ada Kemajuan Menurut Dominik Szoboszlai
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Arsenal Bermain Imbang 0-0 Vs Liverpool
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Kecewa Gagal Unggul 8 Poin di Puncak Klasemen Liga Inggris