Mantan Striker AC Milan Diburu Banyak Klub Inggris
Striker Corinthians, Alexandre Pato. (Foto: Metro)
MerahPutih Sepak Bola - Sunderlan dilaporkan tertarik untuk mendatangkan Alexander Pato yang telah diberi lampu hijau oleh Corinthians untuk meninggalkan Sao Paulo.
Menurut laporan Mirror, bos Sunderland, Dick Advocaat telah mengalokasikan Pato sebagai pengganti yang sempurna untuk Conor Wickham yang bergabung Crystal Palace awal jendela transfer ini dengan harga 9 juta poundsterling.
Tak hanya Sunderland, Tottenham, Everton, West Ham dan Crystal Palace juga dikabarkan menginginkan servis mantan pemain AC Milan tersebut.
Presiden Corinthians, Roberto de Andrade telah menyatakan niatnya untuk menjual Pato musim panas ini.
"Kami menunggu [untuk penawaran] tetapi belum ada yang tiba," ujar Roberto kepada Globo.
"Ini bisa menjadi jendela transfer yang baik bagi kita. Ini kesempatan yang baik [karena] dia bermain dengan baik.
"Saya pikir kami memiliki peluang besar untuk menjual dia. Saya tidak memiliki bola kristal tapi saya yakin itu akan berhasil ... 10 juta euro, kita tidak akan berbicara untuk kurang dari itu. "
Baca Juga:
Tottenham Incar Mantan Striker AC Milan
Roberto Soriano Menuju AC Milan?
AC Milan: Selamat Hari Kemerdekaan Indonesia
Bagikan
Berita Terkait
Arsenal Jadi Favorit Juara Liga Inggris 2025/26, Bukayo Saka: Kita tak Boleh Terbawa Omongan
Inter dan Milan Saling Sikut Berebut Zion Suzuki, Kiper Jepang Pengganti Sommer dan Maignan
Manchester United Belum Pasti Datangkan Pemain Baru di Januari 2026, Ruben Amorim: Kita Lihat Saja Nanti
Di Canio Nyinyir ke AC Milan: Rossoneri Terlalu 'Rabiot Sentris' Hingga Rafael Leao Hanya Bisa Menunggu Umpan Matang
Manchester United Mulai Khawatir dengan Cedera Benjamin Sesko, Bakal Absen Lama?
Liverpool Kirim 'Surat Cinta' ke PGMOL Usai Dilumat Manchester City 3 Gol Tanpa Balas
Klasemen Liga Inggris 2025/26 Makin Ketat, Virgil Van Dijk Optimis Liverpool Bisa Ubah Nasib
Dipermalukan Manchester City hingga Gol Virgil Van Dijk Dianulir, Arne Slot: itu Keputusan yang Salah
Klasemen Liga Inggris: Manchester City Makin Menempel ke Arsenal, Liverpool Malah Sibuk Jadi Tim Kelas Menengah
Link Live Streaming Manchester City vs Liverpool, 9 November 2025