Lionel Messi Kenakan Sepatu Khusus di Final Liga Champions
Selebrasi gol kedua Lionel Messi ke gawang Bayern Munchen pada leg pertama Semifinal Liga Champions di Camp Nou, Kamis (7/5). (Foto: Reuters / Gustau Nacarino)
MerahPutih Sepak Bola - Bintang Barcelona, Lionel Messi, bakal mengenakan sepatu baru di final Liga Champions.
Jelang pertandingan tersebut, pabrikan sepatu asal Jerman, Adidas, membuat sepatu anyar untuk Messi yang dinamai 'adidasMESSI15'. Sepatu spesial itu dibuat dengan bahan khusus agar dapat mendukung penampilan sang megabintang Blaugrana.
Melalui akun Twitter official Adidas, mereka merilis sepatu 'adidasMESSI15' dengan mengatakan: "Terinspirasi oleh keinginan tanpa henti Leo Messi untuk memenang. baru #MESSI15 #BeTheDifference," tulisnya.

Kado ini tentunya bakal menambah semangat Messi di laga nanti. Sebagaimana diketahui, Barcelona akan berhadapan dengan wakil Italia, Juventus pada final Liga Champions di Olympiastadion Berlin, Minggu (7/5) dini hari.
Baca Juga:
Jelang Final Liga Champions, Fans Beri Kejutan untuk Pemain Juventus
Bagikan
Berita Terkait
2 Gol PSG Dianulir, Juara Bertahan Liga Champions Takluk di Kandang Sporting
Real Madrid Pesta Gol di Liga Champions, Bombardir AS Monaco 6-1
Link Live Streaming Real Madrid vs AS Monaco, 21 Januari 2026
Link Live Streaming Inter Milan vs Arsenal di Liga Champions, 21 Januari 2026
Link Live Streaming Tottenham vs Borussia Dortmund, 21 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Real Madrid Vs AS Monaco di Matchday 7 Liga Champions
Manchester City Pantang Mengeluh Tampil di Lapangan Rumput Artifisial Vs Bodo/Glimt
Vinicius Junior Akan Dimainkan saat Real Madrid Vs AS Monaco, Disebut Alvaro Arbeloa Pantas Didukung Setelah Mendapat Cemooh
Tekad Kuat Arsenal Bekuk Inter Milan demi Tempat di 16 Besar Liga Champions
Prediksi Lengkap Seluruh Matchday 7 Liga Champions Eropa Versi Superkomputer Opta