Lee Min Ho Sumbang Rp1 Miliar untuk Korban Gempa Nepal
Lee Min Ho (Instagram)
MerahPutih Celeb – Pada tanggal 4 Mei lalu, salah seorang perwakilan dari agensi Lee Min Ho mengungkapkan bahwa, aktor tampan yang mulai menggeluti bidang menyanyi ini, ikut berpartisipasi memberikan sumbangan atas nama Minoz (fans klubnya) kepada Komite Korea untuk membantu para korban gempa di Nepal UNICEF. Seperti yang dilansir Soompi.
“Lee Min Ho menyumbangkan uang sekitar 100 juta won (1 miliar) dan meminta agar uang itu digunakan untuk membantu anak-anak di Nepal dan korban gempa bumi besar baru-baru ini. Ia melakukannya bukan atas nama pribadi, tetapi di bawah nama fans klubnya, Minoz,” ungkap salah seorang perwakilan agensi Lee Min Ho.
Alasan Lee Min Ho melakukan hal tersebut karena, ia ingin berterima kasih kepada para fansnya yang telah memberikan cinta dan mendukung ia sampai saat ini. Hal itu juga diungkapkan secara langsung oleh perwakilan dari agensi Lee Min Ho.
“Lee Min Ho memberikan sumbangan atas nama fans club Lee Min Ho itu memang sudah diputuskan berdasarkan keinginan Lee Min Ho sendiri, alasannya untuk membalas cinta yang telah lama ia terima dari para penggemarnya. Harapannya adalah agar sumbangan tersebut berguna untuk orang-orang yang menderita karena bencana yang tak terduga ini baru-baru ini, semoga semuanya dapat pulih kembali seperti sebelumnya.”
Baca Juga:
Mesranya Pacar Lee Min Ho dengan Pria Lain
Wow, Honor Iklan Lee Min Ho Bernilai Fantastis
Akhirnya Lee Min Ho Buat Akun Instagram
Lee Min Ho Batalkan Syuting Karena Fans yang Membeludak
Lee Min Ho Tampil Maskulin di Paris
Bagikan
Berita Terkait
Lirik "Eeny Meeny Miny Moe”, Lagu Utama Single Terbaru FIFTY FIFTY yang Langsung Viral
FIFTY FIFTY Kembali dengan Album ‘Too Much Part 1’, Tandai Babak Baru Perjalanan Musiknya
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
YG Entertainment Konfirmasi Comeback BLACKPINK pada Januari, Album dalam Persiapan Akhir
G-DRAGON Curhat Kisah di Balik ‘POWER’, Lagu yang Dibawakan saat APEC
BABYMONSTER Rilis Poster Creepy, Petunjuk buat Proyek Mendatang
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi
Proses Investigasi Lamban, Pengacara Kim Soo-hyun Kritik Kerja Polisi
Mantan Polisi Pembocor Detail Investigasi Mendiang Lee Sun-kyun Diancam Hukuman 3 Tahun Penjara
Nonton G-DRAGON di APEC, Menteri Ekonomi Meksiko Resmi Jadi Penggemar K-Pop