Lay EXO Akan Adu Akting dengan Jackie Chan di Film Terbaru
Lay EXO (Twitter)
MerahPutih Film - Selain memiliki kemampuan bernyanyi ternyata Lay EXO ternyata tidak cepat merasa puas. Ia masih tertarik untuk menjajal kemampuan aktingnya di film “Kung Fu Yoga” yang juga dibintangi oleh Jackie Chan.
Hal itu diungkapkan oleh salah satu media Tiongkok pada 30 September kemarin. Sebelumnya juga Lay telah merilis film pertamanya berjudul ‘Oh My God’ yang ia bintangi bersama Cheney Chen.
Menurut media Sina, Lay telah dikonfirmasi akan muncul dalam film “Kung Fu Yoga” bersama aktor laga legendaris Jackie Chan. Namun hingga saat ini, peran seperti apa yang akan dimainkan oleh Lay serta rincian hal lainnya masih belum terungkap.
“Kung Fu Yoga” merupakan film China-India yang memfokuskan seni beladiri Cina dan Yoga India di dalamnya. Seluruh kru film “Kung Fu Yoga” telah berangkat ke Dubai pada awal bulan ini. Selain Dubai syuting film “Kung Fu Yoga” akan mengambil lokasi di Korea, Tiongkok dan Spanyol.
“Kung Fu Yoga” sendiri direncanakan akan mulai tayang perdana di bioskop pada tahun 2016 mendatang. Seperti yang dilansir Soompi.
Baca Juga:
Song Joong Ki dan Song Hye Kyo Syuting Drama Terbaru di Yunani
Suho EXO Iri pada Baekhyun Karena Dapat Peran MC di 'The Gifted'
Bagikan
Berita Terkait
Apink Rilis 'Love Me More' dari Mini Album 'RE:Love', Simak MV dan Lirik Lagunya
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’
Danielle Akhirnya Muncul setelah Dikeluarkan dari NewJeans, Ngaku sudah Berjuang Sampai Akhir
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
G-DRAGON dan Stray Kids Akan Tampil di Konser Amal di Paris
P1Harmony Hadirkan Single 'Dancing Queen', Sisipkan Momen-Momen Nostalgia
Jelang Comeback BTS, HYBE Dituding Pakai Uang Bangtan Boys Rp 1,4 Triliun untuk Lunasi Utang Scooter Braun