Lawan Barcelona, Pep Guardiola Haramkan Munchen Cetak Gol?

Muchammad YaniMuchammad Yani - Selasa, 12 Mei 2015
Lawan Barcelona, Pep Guardiola Haramkan Munchen Cetak Gol?

Pelatih Barcelona, Pep Guardiola (Foto: Antara/Reuters/Valentyn Ogirenko)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Menjamu Barcelona di Allianz Arena, Rabu dini hari (13/5), Pep Guardiola mencoba belajar dari kekalahan Semifinal tahun lalu saat melawan Real Madrid.

Kepada wartawan, Guardiola pun berpesan agar anak asuhnya tidak hanya fokus mencetak gol, namun bermain lebih tenang.

"Jika kami hanya fokus mencetak gol pada Selasa (waktu Jerman), kami akan kalah dengan cara yang sama seperti di Semifinal tahun lalu melawan Madrid," pungkas Guardiola.

"Kami harus tetap tenang, menunjukkan permainan kami sendiri dan melihat apa yang terjadi nanti."

Seperti diketahui, di Camp Nou Bayern Munchen tak mampu berbuat banyak saat Lionel Messi dan Neymar berhasil menghancurkan mereka dengan skor 3-0.


Baca Juga:

Strategi Thomas Muller Habisi Barcelona

Keganasan Bayern Munchen Bikin Luis Enrique Takut

Prediksi UCL: Bayern Munchen Vs Barcelona

Pep Guardiola Tuduh Pemain Ini Hancurkan Taktiknya

Manuel Neuer: Jangan Pernah Katakan Mustahil

#Bayern Munchen #Pep Guardiola
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

Olahraga
Bukan Real Madrid Apalagi Bayern Munchen, Danny Murphy Sebut Cuma Tim Ini yang Bisa Bikin Arsenal Menangis di Liga Champions
Arsenal tidak hanya kompetitif di Premier League, tetapi juga masih perkasa di Piala Liga, Piala FA, hingga Liga Champions
Angga Yudha Pratama - Rabu, 21 Januari 2026
Bukan Real Madrid Apalagi Bayern Munchen, Danny Murphy Sebut Cuma Tim Ini yang Bisa Bikin Arsenal Menangis di Liga Champions
Olahraga
Kalah 1-3 dari Bodo/Glimt di Liga Champions Usai Ditekuk Manchester United, City Berharap Situasi Berubah
Pelatih Manchester City Pep Guardiola menekankan kebangkitan.
Frengky Aruan - Rabu, 21 Januari 2026
Kalah 1-3 dari Bodo/Glimt di Liga Champions Usai Ditekuk Manchester United, City Berharap Situasi Berubah
Olahraga
Manchester City Pantang Mengeluh Tampil di Lapangan Rumput Artifisial Vs Bodo/Glimt
Pep menyadari bahwa tampil di lapangan artifisial merupakan hal tidak biasa.
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Manchester City Pantang Mengeluh Tampil di Lapangan Rumput Artifisial Vs Bodo/Glimt
Olahraga
Prediksi Lengkap Seluruh Matchday 7 Liga Champions Eropa Versi Superkomputer Opta
Sorotan utama tertuju pada laga panas di San Siro dan kembalinya sang predator Manchester City, Erling Haaland, ke tanah kelahirannya, Norwegia
Angga Yudha Pratama - Selasa, 20 Januari 2026
Prediksi Lengkap Seluruh Matchday 7 Liga Champions Eropa Versi Superkomputer Opta
Olahraga
Jadwal Lengkap Matchday 7 Liga Champions: Dihiasi Duel Penguasa Kompetisi Domestik Inter Milan Vs Arsenal
Liga Champions 2025/2026 memasuki matchday 7 fase liga, di mana 18 pertandingan akan digelar termasuk duel Inter Milan vs Arsenal
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Jadwal Lengkap Matchday 7 Liga Champions: Dihiasi Duel Penguasa Kompetisi Domestik Inter Milan Vs Arsenal
Olahraga
Klasemen Liga Jerman Bundesliga: Bayern Munchen Kokoh di Puncak Setelah Kalahkan Koln 3-1, Unggul 11 Poin dari Pesaing Terdekat Dortmund
Bayern Munchen kokoh di puncak dengan 47 poin menyusul kemenangan 3-1 atas FC Koln saat dijamu di Stadion RheinEnergie, Koln, Kamis (15/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Kamis, 15 Januari 2026
Klasemen Liga Jerman Bundesliga: Bayern Munchen Kokoh di Puncak Setelah Kalahkan Koln 3-1, Unggul 11 Poin dari Pesaing Terdekat Dortmund
Olahraga
Pelatih Manchester City Pep Guardiola Sulit Tidur Memikirkan Partai Semifinal Piala Liga Melawan Newcastle
Pep Guardiola harus berpikir keras untuk bisa meredam taktik Eddie Howe, pelatih Newcastle. Terlebih untuk menang.
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Pelatih Manchester City Pep Guardiola Sulit Tidur Memikirkan Partai Semifinal Piala Liga Melawan Newcastle
Olahraga
Rayan Cherki Tampil Apik Lawan Nottingham Forest, Pep Guardiola: Saya Ingin Menciumnya
Rayan Cherki tampil gemilang saat melawan Nottingham Forest. Pep Guardiola pun memuji pemain Prancis tersebut, yang menjadi penentu kemenangan Manchester City.
Soffi Amira - Minggu, 28 Desember 2025
Rayan Cherki Tampil Apik Lawan Nottingham Forest, Pep Guardiola: Saya Ingin Menciumnya
Olahraga
Manchester City Bantai West Ham di Etihad, Pep Guardiola Malah Kasih Peringatan Keras ke Pemainnya
Kemenangan kedelapan secara beruntun di liga ini membuktikan konsistensi tim
Angga Yudha Pratama - Senin, 22 Desember 2025
Manchester City Bantai West Ham di Etihad, Pep Guardiola Malah Kasih Peringatan Keras ke Pemainnya
Olahraga
Jadwal Bundesliga Pekan 15: Duel Panas Papan Atas Hingga Nasib Kevin Diks di Kandang Borussia Dortmund
Sementara itu, tensi tinggi juga menyelimuti papan bawah klasemen
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 20 Desember 2025
Jadwal Bundesliga Pekan 15: Duel Panas Papan Atas Hingga Nasib Kevin Diks di Kandang Borussia Dortmund
Bagikan