Krystal f(x) Akan Bintangi Drama Tiongkok 'Graduation Season'
(Foto: Instagram)
MerahPutih Televisi - Kabar bahagia bagi kalian para penggemar Krystal f(x) yang sudah cukup lama menantikan akting terbaru dari adik Jessica Jung ini. Krystal terpilih menjadi pemeran utama dalam drama Tiongkok berjudul “Graduation Season”.
“Graduation Season” merupakan drama yang berkisah tentang anak muda yang memasuki industri fashion dari sekolah.
Hal itu, juga telah dikonfirmasi langsung oleh agensi Krystal, SM Entertainemnt yang mengungkapkan, “Krystal berpartisipasi di pengumuman kasting untuk drama Cina ‘Graduation Season’ pada 18 November lalu.”
Sementara itu, Krystal bersama f(x) akan menyelesaikan promosi untuk album terbaru mereka “4 Walls” dan akan menggelar konser solo pada 30-31 Januari mendatang. Seperti yang dilansir Allkpop.
BACA JUGA:
- Seolhyun AOA Peluk Mesra Song Joong Ki
- Belum Pulih dari Cedera, Song Joong Ki Tunda Jalani Syuting
- BTS Rilis Video Klip Lagu Terbaru 'Run'
Bagikan
Berita Terkait
Kembali ke Jakarta, ATEEZ Hadirkan Tur Spektakuler 'In Your Fantasy' Awal 2026
Sudah Konfirmasi Proyek Baru, Lee Junho akan Jadi Bintang Utama ’Veteran 3’
Adik Cha Eun-woo Debut Jadi Ahli AI yang Gantengnya Maksimal, Bikin Tool buat Bantu Karier sang Kakak
Lirik "Eeny Meeny Miny Moe”, Lagu Utama Single Terbaru FIFTY FIFTY yang Langsung Viral
FIFTY FIFTY Kembali dengan Album ‘Too Much Part 1’, Tandai Babak Baru Perjalanan Musiknya
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
YG Entertainment Konfirmasi Comeback BLACKPINK pada Januari, Album dalam Persiapan Akhir
G-DRAGON Curhat Kisah di Balik ‘POWER’, Lagu yang Dibawakan saat APEC
BABYMONSTER Rilis Poster Creepy, Petunjuk buat Proyek Mendatang
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi