Karim Benzema Merapat ke Arsenal?

Muchammad YaniMuchammad Yani - Selasa, 04 Agustus 2015
Karim Benzema Merapat ke Arsenal?

Striker Real Madrid, Karim Benzema. (Foto: Real Madrid Official)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Arsenal tampaknya mendapat sedikit peluang untuk mendatangkan striker Real Madrid, Karim Benzema.

Sempat dikabarkan bahwa pemain Prancis itu tidak akan meninggalkan Santiago Bernabeu, namun berita terbaru menyebutkan jika klub telah mempersilahkan Benzema pergi sebelum jendela transfer ditutup.

Pelatih Arsenal, Arsene Wenger musim panas ini tetap ngotot untuk mendapatkan striker berkualitas. Dua tawaran The Gunners untuk Benzema sebelumnya, kini menemui titik terang.

Menurut media Spanyol AS, 45,8 juta poundsterling atau setara Rp916 miliar telah disodorkan Arsenal dan kini mereka sedang melakukan kesepakatan. Sementara Telegraph melaporkan, Real Madrid berharap pemain 27 tahun itu bisa bergabung dengan Arsenal sebelum jendela transfer musim panas ditutup.


Baca Juga:

Arsenal Siap Pecahkan Rekor Transfer Demi Karim Benzema

Tolak Galatasaray, Zlatan Ibrahimovic Pilih AC Milan?

Manchester United Pinjamkan Rafael Da Silva ke Olympique Lyon

Angel di Maria Jalani Tes Medis di Qatar

Sergio Ramos Dipaksa Bertahan di Madrid?

 

 

#Transfer Pemain #Arsenal #Karim Benzema
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

Olahraga
Tampil Impresif bersama Inter Milan, Arsenal Kini Incar Pio Esposito
Arsenal kini mengincar penyerang Inter Milan, Pio Esposito. Ia tampil impresif bersama Inter Milan musim ini.
Soffi Amira - 2 jam, 10 menit lalu
Tampil Impresif bersama Inter Milan, Arsenal Kini Incar Pio Esposito
Olahraga
Arsenal Pertimbangkan Datangkan Julian Alvarez, Atletico Madrid Tegaskan tak Dijual
Arsenal dikabarkan memantau situasi Julian Alvarez. Atletico Madrid tegaskan penyerang Argentina itu tak dijual.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Arsenal Pertimbangkan Datangkan Julian Alvarez, Atletico Madrid Tegaskan tak Dijual
Olahraga
Bukan Real Madrid Apalagi Bayern Munchen, Danny Murphy Sebut Cuma Tim Ini yang Bisa Bikin Arsenal Menangis di Liga Champions
Arsenal tidak hanya kompetitif di Premier League, tetapi juga masih perkasa di Piala Liga, Piala FA, hingga Liga Champions
Angga Yudha Pratama - Rabu, 21 Januari 2026
Bukan Real Madrid Apalagi Bayern Munchen, Danny Murphy Sebut Cuma Tim Ini yang Bisa Bikin Arsenal Menangis di Liga Champions
Olahraga
Hasil Lengkap Matchday 7 Liga Champions Rabu Dini Hari dan Klasemen Sementara
Sembilan pertandingan pada matchday 7 fase liga Liga Champions digelar Selasa (20/1) malam hingga Rabu (21/1) dini hari WIB, termasuk partai seru yang mempertemukan penguasa sementara kompetisi domestik Inter Milan dan Arsenal.
Frengky Aruan - Rabu, 21 Januari 2026
Hasil Lengkap Matchday 7 Liga Champions Rabu Dini Hari dan Klasemen Sementara
Olahraga
Mikel Arteta Malu-Malu Kucing Bicara Juara Liga Champions Usai Arsenal Cukur Inter Milan
Mikel Arteta mengaku sangat gembira dengan energi dan konsistensi yang ditunjukkan para pemainnya.
Angga Yudha Pratama - Rabu, 21 Januari 2026
Mikel Arteta Malu-Malu Kucing Bicara Juara Liga Champions Usai Arsenal Cukur Inter Milan
Olahraga
Bungkam Inter di Kandang, Arsenal Catat Rekor Kemenangan 100% di Puncak Klasemen Liga Champions
Arsenal melanjutkan tren sempurna mereka di ajang Liga Champions setelah menundukkan Inter Milan dengan skor 3-1.
Wisnu Cipto - Rabu, 21 Januari 2026
Bungkam Inter di Kandang, Arsenal Catat Rekor Kemenangan 100% di Puncak Klasemen Liga Champions
Olahraga
Link Live Streaming Inter Milan vs Arsenal di Liga Champions, 21 Januari 2026
Link live streaming Inter Milan vs Arsenal akan tersaji di sini. Kedua tim sama-sama sedang dalam tren positif di kompetisi domestik.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Link Live Streaming Inter Milan vs Arsenal di Liga Champions, 21 Januari 2026
Olahraga
Tekad Kuat Arsenal Bekuk Inter Milan demi Tempat di 16 Besar Liga Champions
Kemenangan atas Inter Milan akan membuat Arsenal mengunci satu tempat di peringkat delapan besar sekaligus mengamankan slot 16 besar.
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Tekad Kuat Arsenal Bekuk Inter Milan demi Tempat di 16 Besar Liga Champions
Olahraga
Arsenal Dikabarkan Incar Federico Dimarco, Inter Milan Siapkan Kontrak Baru
Arsenal sedang memantau Federico Dimarco. Namun, Inter Milan akan menghalanginya dengan menawarkan kontrak baru.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Arsenal Dikabarkan Incar Federico Dimarco, Inter Milan Siapkan Kontrak Baru
Olahraga
Prediksi Lengkap Seluruh Matchday 7 Liga Champions Eropa Versi Superkomputer Opta
Sorotan utama tertuju pada laga panas di San Siro dan kembalinya sang predator Manchester City, Erling Haaland, ke tanah kelahirannya, Norwegia
Angga Yudha Pratama - Selasa, 20 Januari 2026
Prediksi Lengkap Seluruh Matchday 7 Liga Champions Eropa Versi Superkomputer Opta
Bagikan