Juventus Tawar Gelandang Olympique Marseille
Mario Lemina. (foto: africatopsports)
MerahPutih Sepak Bola - Klub raksasa Italia, Juventus dikabrakan sedang malayangkan surat tawaran atas ketertarikannya memboyong gelandang Olympique Marseille Mario Lemina.
Menurut sebuah laporan di saluran BFMTV Perancis yang dikutip dari tuttojuve, Juventus dikabarkan sudah dalam tahap negosiasai untuk pemain asal Gabon yang sudah naturalisasi dengan Prancis tersebut.
Dalam kabar tersebut, Juventus sudah mengajukan tawaran sebesar 12 juta pundsterling ditambah dengan bonus kepada klub peserta Ligue 1 Prancis itu.
Juve dan Lemina sendiri disebut-sebut sudah mencapai kesepakatan personal. Lemina diproyeksikan sebagai pengganti Arturo Vidal, yang memutuskan merapat ke Bayern Munich pada musim panas ini.
Seperti dikutip Canal Plus, sang pemain sudah menyatakan ketertarikannya untuk memperkuat tim yang berjuluk Nyonya Tua itu. Hal itu ia ungkapana kepada media-media Prancis.
"Jujur, aku akan pergi ke Juve, saya tidak bisa menolak Meskipun Marseille memberi saya begitu banyak, tapi hanya hanya rumor..." ungkapnya.
Baca juga:
Juventus Berniat Pinjam Juan Cuadrado
Bagikan
Berita Terkait
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Menang 3-1 atas Tuan Rumah Como
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Liga Italia Serie A Como Vs AC Milan
Inter Milan Juara Paruh Musim Liga Italia Serie A, Tidak Spesial bagi Cristian Chivu
Jadwal Bola Lengkap 15–20 Januari 2026: Big Match Beruntun, MU vs City, Chelsea vs Arsenal
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Inter Menang 1-0 atas Lecce dan Napoli Imbang 0-0 Vs Parma
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Allegri Kesal AC Milan Masih Ulangi Kesalahan yang Sama saat Imbang 1-1 dengan Fiorentina
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Inter Milan Ditahan Imbang Napoli 2-2
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Imbang 1-1 dengan Genoa
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?