Juventus Sukses Daratkan Dua Pemain Anyar

Eddy FloEddy Flo - Selasa, 01 September 2015
Juventus Sukses Daratkan Dua Pemain Anyar

Gelandang Inter Milan, Hernanes. (Foto: inter-news.it)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Sebelum jendela bursa tranfer ditutup, klub raksasa Juventus uskses mendatangakn dua pemain anyar. Kedua pemain itu adalah Anderson Hernanes dan Mario Lemina.

Hernanes yang didtangkan dari Inter Milan itu diboyong Juventus dengan 11 juta euro ditambah kemungkinan bonus 2 juta euro. Gelandang 30 tahun tersebut dipercaya akan menjalin kontrak selama 3 musim dengan gaji 2,7 euro per musim.

"Semuanya sudah diselesaikan. Hernanae saekarang resmi menjadi pemain Juventus. Dia akan datang ke Turin dengan biaya transfer 11 juta euro," ujar Direktur Juventus, Giuseppe Marotta seperti dikutip Fottball Italia.

Hernanes menghabiskan satu setengah musim di Inter setelah datang dari Lazio dengan tebusan 18 juta euro di Januari 2014. Ia gagal meyakinkan Roberto Mancini di Giuseppe Meazza dan bakal membantu Juve untuk bangkit dari dua kekalahan beruntun di Serie A.

Hernannes

Sedangkan, Mario Lemina didtangkan Juventus dari dari Marseille. Dalam pernyataan di situs resmi Juventus menyebutkan, bahwa Mario Lemina sedang menjalani tes medis.

Mario sendiri dikabarkan hanya berstatus pemain pinjama selama satu tahun dengan opsi pembelian di akhir musim. Untuk meminjam Mario yang dipeuntukan memperkuat lini tengah yang ditinggalkan Andrea Pirlo dan Arturo Vidal itu, Bianconeri harus membayar 1,5 juta euro.

"Mario Lemina, pemain tengah berdarah Prancis-Gabon dari Marseille, sedang berada di kota [Turin] untuk menjalani tes medis. Tes medis untuk pemain U-21 akan dilakukan di klinik Fornaca Sessant dan di Institute of Sport Medecine Turin," berikut pernyataan dari situs resmi juventus.

Mario Lemina

Baca juga:

Hasil Liga Italia: Roma Benamkan Juventus

Juventus Lepas Kingsley Coman ke Munchen

Juventus Tertarik Gaet Samir Nasri

Bek Anyar Roma Tak Gentar Hadapi Juventus

#Hernanes #Juventus
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Juventus naik ke posisi 3 klasemen Liga Italia Serie A setelah menang 5-0 atas Cremonese
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Olahraga
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Mohamed Salah jadi penentu transfer Federico Chiesa ke Juventus. Sebab, ia bisa saja pergi bulan ini setelah tampil di Piala Afrika.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Olahraga
Federico Chiesa Setuju Balik ke Juventus, Tinggal Tunggu Keputusan Liverpool
Federico Chiesa sudah setuju pulang ke Juventus. Namun, Si Nyonya Tua masih perlu menunggu keputusan Liverpool.
Soffi Amira - Kamis, 08 Januari 2026
Federico Chiesa Setuju Balik ke Juventus, Tinggal Tunggu Keputusan Liverpool
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang di Kandang Sassuolo 3-0 dan AS Roma Tekuk Lecce 2-0
Juventus kembali ke empat besar klasemen Liga Italia Serie A 2025/2026 setelah menang 3-0 atas Sassuolo
Frengky Aruan - Rabu, 07 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang di Kandang Sassuolo 3-0 dan AS Roma Tekuk Lecce 2-0
Olahraga
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Liga Italia Serie A 2025/2026 memasuki pekan 19, yang akan berlangsung mulai Selasa (6/1) malam WIB
Frengky Aruan - Selasa, 06 Januari 2026
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Olahraga
Juventus Serius Mau Pulangkan Federico Chiesa, Liverpool Masih Pikir-pikir Dulu
Juventus serius ingin memulangkan Federico Chiesa. Namun, Liverpool masih mempertimbangkan tawaran tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 06 Januari 2026
Juventus Serius Mau Pulangkan Federico Chiesa, Liverpool Masih Pikir-pikir Dulu
Olahraga
Federico Chiesa Makin Dekat Pulang ke Serie A, Pilih AS Roma atau Juventus?
Federico Chiesa makin dekat pulang ke Serie A. Ia kabarnya diincar oleh AS Roma dan Juventus. Lalu, Liverpool juga siap melepasnya dengan status pinjaman.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Federico Chiesa Makin Dekat Pulang ke Serie A, Pilih AS Roma atau Juventus?
Olahraga
Prediksi Juventus vs Lecce Versi Superkomputer Opta: 'Si Nyonya Tua' Terlalu Perkasa untuk Tamunya
Menurut Spalletti, gaya sepak bola menyerang yang diusung Di Francesco akan menciptakan pertandingan yang terbuka
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi Juventus vs Lecce Versi Superkomputer Opta: 'Si Nyonya Tua' Terlalu Perkasa untuk Tamunya
Olahraga
Juventus Masih Bermimpi Bisa Datangkan Sandro Tonali, Siap Pulang Kampung?
Juventus masih ingin mendatangkan Sandro Tonali. Ia sendiri dikabarkan ingin pulang kampung ke Italia, setelah kecewa dengan penampilan Newcastle.
Soffi Amira - Rabu, 24 Desember 2025
Juventus Masih Bermimpi Bisa Datangkan Sandro Tonali, Siap Pulang Kampung?
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A: Juventus Intip Peluang Masuk 4 Besar Setelah Kalahkan AS Roma 2-1
Juventus mengintip peluang masuk empat besar klasemen Liga Italia Serie A setelah menang atas AS Roma di pekan 16.
Frengky Aruan - Senin, 22 Desember 2025
Klasemen Liga Italia Serie A: Juventus Intip Peluang Masuk 4 Besar Setelah Kalahkan AS Roma 2-1
Bagikan