JK: Menpora Jangan Ikut Campur soal Kick Off ISL 2015

Muchammad YaniMuchammad Yani - Kamis, 02 April 2015
JK: Menpora Jangan Ikut Campur soal Kick Off ISL 2015

Wapres, Jusuf Kalla mengadakan pertemuan dengan PSSI dan tim Ad Hoc Sinergi di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Rabu (1/4). (Foto: pssi.org)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepakbola – Wakil Presiden Jusuf Kalla menyarankan agar kick off ISL 2015 tidak ditunda-tunda lagi.

Seperti dilansir pssi.org, PSSI bersama tim Ad Hoc Sinergi telah melakukan pertemuan dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla di Istana Wapres, Jakarta, Rabu (1/4). (Baca: Persebaya dan Arema Cronus Dipastikan Tak Ikut ISL 2015)

Pertemuan yang berlangsung mulai pukul 10.30 WIB hingga 12.00 WIB tersebut, dihadiri oleh perwakilan dari PSSI yaitu Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husin, Sekjen Joko Driyono. Sedangkan dari tim Ad Hoc Sinergi dipimpin Ketuanya, Suryo Pratomo, Gusti Randa, Rahim Sukasah, Hinca Panjaitan, Togar Manahan Nero, Tri Goestoro, Fritz Simanjuntak.

Wakil Presiden, Jusuf Kalla meminta agar Menpora tidak lagi menunda-nunda kick off ISL lagi.

"Saya sudah bicara dengan Menpora agar jangan ditunda-tunda. ISL harus jalan,” ujar JK.

“Pemerintah tugasnya mendukung, men-support, tidak perlu terlalu jauh mencampuri urusan internal liga dan macam-macam, tugas Pemerintah itu mengayomi, melindungi bukan mengatura-atur segala," tambahnya. (Baca: CEO LIGA Indonesia: ISL Tak Mungkin Berjalan dengan 16 Klub)

Kompetisi ISL 2015 sendiri rencananya akan berlangsung tanggal 4 April mendatang. Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI) sebelumnya juga telah merilis jumlah klub yang mengikuti ISL yakni sebanyak 16 tim.

#Imam Nahrawi #Indonesia Super League #ISL #Jusuf Kalla
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

Indonesia
Jusuf Kalla soal Soeharto Jadi Pahlawan Nasional: Ada Kekurangan, tapi Jasanya Lebih Banyak
Jusuf Kalla bicara soal pemberian gelar pahlawan nasional untuk Soeharto. Menurutnya, jasa Soeharto lebih banyak dibanding kekurangannya.
Soffi Amira - Senin, 10 November 2025
Jusuf Kalla soal Soeharto Jadi Pahlawan Nasional: Ada Kekurangan, tapi Jasanya Lebih Banyak
Indonesia
Komisi II DPR Minta Pemerintah Tindak Tegas Mafia Tanah dalam Kasus Lahan Jusuf Kalla
Komisi II DPR meminta pemerintah untuk menindak tegas mafia tanah di kasus lahan Jusuf Kalla.
Soffi Amira - Jumat, 07 November 2025
Komisi II DPR Minta Pemerintah Tindak Tegas Mafia Tanah dalam Kasus Lahan Jusuf Kalla
Indonesia
Eks Wapres JK Murka Gara-Gara Mafia Tanah, Ini Duduk Perkaranya Versi Kepala BPN
Nusron Wahid buka suara terkait sengketa tanah seluas 16,4 hektare di Makassar, Sulawesi Selatan, yang memicu amarah mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK).
Wisnu Cipto - Jumat, 07 November 2025
Eks Wapres JK Murka Gara-Gara Mafia Tanah, Ini Duduk Perkaranya Versi Kepala BPN
Olahraga
Persija Terusir dari Rumah Sendiri, Mauricio Souza Bongkar Derita 'Macan Kemayoran' Main Jauh dari The Jakmania
Simak curhatan pelatih Brasil ini soal minimnya informasi lokasi laga kandang mendatang dan peran penting The Jakmania.
Angga Yudha Pratama - Kamis, 06 November 2025
Persija Terusir dari Rumah Sendiri, Mauricio Souza Bongkar Derita 'Macan Kemayoran' Main Jauh dari The Jakmania
Indonesia
Eks Wapres JK Geram, Tanahnya di Makassar Jadi Korban Mafia Tanah
JK menegaskan klaim kepemilikan lahan seluas 16,5 hektare miliknya oleh pihak lain merupakan kebohongan dan rekayasa.
Wisnu Cipto - Kamis, 06 November 2025
Eks Wapres JK Geram, Tanahnya di Makassar Jadi Korban Mafia Tanah
Indonesia
Jusuf Kalla, Nasaruddin Umar dan Arsjad Rasjid Serukan Perdamaian Dunia di Roma
Ketiganya membawa perspektif berbeda, tetapi saling melengkapi soal politik, spiritualitas, dan ekonomi.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 02 November 2025
Jusuf Kalla, Nasaruddin Umar dan Arsjad Rasjid Serukan Perdamaian Dunia di Roma
Olahraga
Hasil Lengkap Pekan Kesepuluh Super League 2025/2026 dan Klasemen Sementara
Skuad Pesut Etam di bawah arahan pelatih Fabio Lefundes menempati peringkat pertama dengan total 24 poin
Angga Yudha Pratama - Selasa, 28 Oktober 2025
Hasil Lengkap Pekan Kesepuluh Super League 2025/2026 dan Klasemen Sementara
Olahraga
Link Live Streaming Dewa United vs Madura United, 16 Oktober 2025
Link live streaming Dewa United vs Madura United akan tersaji di artikel ini. Dewa United berambisi meneruskan tren positifnya di BRI Super League.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
Link Live Streaming Dewa United vs Madura United, 16 Oktober 2025
Indonesia
Cari Silfester Matutina Tak Ketemu, Jaksa Minta Tolong Pengacara Serahkan Jika Benar di Jakarta
Jaksa eksekutor Kejari Jaksel masih mengalami kendala dalam menemukan keberadaan terpidana Silfester Matutina.
Wisnu Cipto - Minggu, 12 Oktober 2025
Cari Silfester Matutina Tak Ketemu, Jaksa Minta Tolong Pengacara Serahkan Jika Benar di Jakarta
Olahraga
Link Live Streaming Semen Padang vs Bali United, 26 September 2025
Link live streaming Semen Padang vs Bali United akan tersaji Jumat (26/9). Kedua tim sama-sama ingin bangkit dari keterpurukan.
Soffi Amira - Jumat, 26 September 2025
Link Live Streaming Semen Padang vs Bali United, 26 September 2025
Bagikan