Jadwal Liga Inggris Pekan ini

Eddy FloEddy Flo - Sabtu, 22 Agustus 2015
Jadwal Liga Inggris Pekan ini

Premier League. (Foto: updatescolony)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Kompetisi sepak bola bergengsi di dunia, Premier League atau Liga Inggris musim 2016-16 memasuki pekan ketiga.

Dalam pekan ini, banyak pertandingan-pertandingan yang menarik yang akan disaksikan para pecinta sepak bola dianataranya laga big match antara Arsenal yang akan menjamu Liverpool, Selasa (25/08) mendatang.

Selain itu, laga Chelsea yang akan bertandang ke kandang West Bromwich Albion juga dipastikan tidak kalah menarik dengan pertandingan lainnya.

Pasalnya, Chelsea tengah mencoba bangkit karena belum mampu memetik poin sempurna dari dua laga yang dilalui sebelumnya.

Lalu ada Manchester United yang coba unjuk kekuatan sebenarnya saat menjamu Newcastle United di Old Trafford dalam laga pekan ketiga Liga Inggris, Sabtu (22/8) sore mendatang.

Meski sukses menyapu bersih dua kemenangan di laga awal Liga Inggris musim 2015-2016, tapi skuat besutan Louis van Gaal hanya mampu memetik kemenangan tidak lebih dari skor 1-0. Baik itu ketika mengalahkan Tottenham Hotspur, ataupun saat menekuk perlawanan Aston Villa.

Berikut jadwal liga Inggris pekan ketiga.

Sabtu, 22 Agustus 2015
Manchester United vs Newcastle United
Crystal Palace vs Aston Villa
Leicester City vs Tottenham Hotspur
Norwich City vs Stoke City
Sunderland vs Swansea City
West Ham United vs Bournemouth

Minggu, 23 Agustus 2015
West Bromwich Albion vs Chelsea
Everton vs Manchester City
Watford vs Southampton

Selasa, 25 Agustus 2015
Arsenal vs Liverpool

 

Baca juga:

Hasil Pertandingan Liga Inggris Pekan Kedua

Hasil Pertandingan Liga Inggris Tadi Malam

Hasil Liga Inggris Sabtu Malam dan Minggu Dini Hari

#Liverpool #Arsenal #Premier League
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Olahraga
Bikin Blunder Fatal Lawan Arsenal, Fans Chelsea Murka Minta Robert Sanchez Dijual
Kiper Chelsea, Robert Sanchez, membuat blunder saat melawan Arsenal. Fans Chelsea pun murka dan memintanya segera dijual.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Bikin Blunder Fatal Lawan Arsenal, Fans Chelsea Murka Minta Robert Sanchez Dijual
Olahraga
Chelsea Tumbang dari Arsenal, Liam Rosenior Minta Fans tak Salahkan Robert Sanchez
Chelsea kalah dari Arsenal di leg pertama Piala Carabao. Robert Sanchez membuat dua kesalahan dalam laga tersebut.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Chelsea Tumbang dari Arsenal, Liam Rosenior Minta Fans tak Salahkan Robert Sanchez
Olahraga
Hasil Piala Liga Inggris: Chelsea Kalah 2-3 dari Arsenal di Semifinal Pertama
Chelsea pun harus berjuang ekstra keras di markas Arsenal, Stadion Emirates, London, 4 Februari membalikkan keadaan untuk lolos ke final.
Frengky Aruan - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Piala Liga Inggris: Chelsea Kalah 2-3 dari Arsenal di Semifinal Pertama
Olahraga
Arsenal vs Chelsea Versi Superkomputer Opta: Mimpi Buruk dan Misi Mustahil Liam Rosenior di Kandang
Chelsea dipastikan tampil tanpa gelandang andalan Moisés Caicedo akibat skorsing
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Arsenal vs Chelsea Versi Superkomputer Opta: Mimpi Buruk dan Misi Mustahil Liam Rosenior di Kandang
Olahraga
Jadwal, Live Juga Link Streaming Semifinal Pertama Piala Liga Inggris Chelsea Vs Arsenal
Semifinal Piala Liga Inggris lainnya mempertemukan Chelsea dengan Arsenal.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal, Live Juga Link Streaming Semifinal Pertama Piala Liga Inggris Chelsea Vs Arsenal
Olahraga
Jadi Pelatih Manchester United, Michael Carrick: Memimpin Tim Merupakan Sebuah Kehormatan
Manchester United telah memutuskan Michael Carrick akan menjadi pelatih hingga akhir musim 2025/2026.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Jadi Pelatih Manchester United, Michael Carrick: Memimpin Tim Merupakan Sebuah Kehormatan
Olahraga
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Liverpool Hadapi Brighton, Arsenal dan Chelsea Diprediksi Melenggang Mulus
Undian dilakukan di Anfield, Liverpool, sebelum pertandingan putaran ketiga antara Liverpool dan Barnsley, Selasa (13/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Liverpool Hadapi Brighton, Arsenal dan Chelsea Diprediksi Melenggang Mulus
Olahraga
Hasil Piala FA: Liverpool ke Putaran Keempat Setelah Kalahkan Tim Divisi 3 Barnsley 4-1, Akan Hadapi Brighton
Liverpool melaju ke putaran keempat Piala FA setelah mengalahkan tim divisi tiga, Barnsley dengan skor 4-1 di Anfield pada Selasa (13/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Piala FA: Liverpool ke Putaran Keempat Setelah Kalahkan Tim Divisi 3 Barnsley 4-1, Akan Hadapi Brighton
Olahraga
Michael Carrick Jadi Kandidat Terkuat Pelatih Interim Manchester United, Tinggal Tunggu Pengumuman
Michael Carrick akan menjadi pelatih interim Manchester United. Ia sangat disenangi oleh para pemain senior di Old Trafford.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Michael Carrick Jadi Kandidat Terkuat Pelatih Interim Manchester United, Tinggal Tunggu Pengumuman
Olahraga
Inter Milan Pantau Situasi Ibrahima Konate di Liverpool, Bisa Didatangkan Gratis Musim Depan
Inter Milan memantau situasi Ibrahima Konate di Liverpool. Ia bisa didatangkan secara gratis musim depan jika gagal memperpanjang kontraknya.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Inter Milan Pantau Situasi Ibrahima Konate di Liverpool, Bisa Didatangkan Gratis Musim Depan
Bagikan