Jadwal Lengkap Liga Inggris Pekan Ke-4
Jadwal English Premier League pekan keempat. (Foto: Facebook Premier League)
MerahPutih Sepak Bola - English Premier League pekan keempat kali ini akan menyajikan banyak partai seru. Pemuncak klasemen sementara, Manchester City akan berjumpa dengan klub promosi Watford FC.
Arsenal yang pekan lalu bermain imbang 0-0 kontra Liverpool akan berhadapan dengan Newcastle United. Sedangkan juara bertahan Chelsea yang baru meraih kemenangan perdananya pekan lalu, akan menjamu Crystal Palaces di Stamford Bridge.
Namun laga big match antara Tottenham kontra Everton pastinya bakal mengundang banyak perhatian pasang mata di seluruh dunia. Selain itu, partai lain yang tak kalah serunya yakni Manchester United yang akan berhadapan dengan tim kuda hitam, Swansea City.
Berikut Jadwal Lengkap EPL Pekan Keempat :
Newcastle vs Arsenal - Sabtu 19.45 WIB | St James' Park
Bournemouth vs Leicester - Sabtu 22.00 WIB | Vitality Stadium
Aston Villa vs Sunderland - Sabtu 22.00 WIB | Villa Park
Chelsea vs Crystal Palace - Sabtu 22.00 WIB | Stamford Bridge
Liverpool vs West Ham - Sabtu 22.00 WIB | Anfield
Manchester City vs Watford - Sabtu 22.00 WIB | Etihad Stadium
Stoke vs West Brom - Sabtu 22.00 WIB | Britannia Stadium
Spurs vs Everton - Minggu 00.30 WIB | White Hart Lane
Southampton vs Norwich - Minggu 20.30 WIB | St Mary's
Swansea vs Manchester Utd - Minggu 23.00 WIB | Liberty Stadium
Baca Juga:
David de Gea Selangkah Lagi Berkostum Real Madrid
Hasil Drawing Fase Grup Liga Champions 2015/16
Hasil Drawing Fase Grup Liga Europa 2015/16
Inginkan Gareth Bale, Manchester United Wajib Lepas David De Ge
Bagikan
Berita Terkait
Jadwal Liga Inggris Pekan ke-20: Bournemouth vs Arsenal, Sunderland Jamu Manchester City
Arsenal Puncaki Klasemen Liga Inggris, Performa Viktor Gyokeres Tetap Jadi Sorotan
Arsenal Hanya Menang 2-1 atas Brighton, Mikel Arteta: Inilah Liga Inggris
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Aston Villa Menumbangkan Chelsea 2-1
Barcelona Dikabarkan Lirik Nathan Ake, Kemungkinan Bisa Datang Januari 2026
Florian Wirtz Cetak Gol Pertama untuk Liverpool, Arne Slot Yakin Bakal Banyak Gol yang Dicetak
Rayan Cherki Tampil Apik Lawan Nottingham Forest, Pep Guardiola: Saya Ingin Menciumnya
Prediksi MU vs Newcastle: Preview, Head to Head, & Susunan Pemain
Arne Slot Ingin Liverpool Libas Wolves Saat 'Boxing Day' Sebagai Kado Natal Paling Indah Buat Fans
Nasib Tragis Lulusan Akademi Manchester City: Kedatangan Antoine Semenyo Bisa Bikin Oscar Bobb Terusir