Irman Gusman: India Dekat dengan Indonesia secara Budaya

Noer ArdiansjahNoer Ardiansjah - Selasa, 03 November 2015
Irman Gusman: India Dekat dengan Indonesia secara Budaya

Ketua DPD Irman Gusman menerima langsung kunjungan Mohammad Hamid Ansari di ruang kerja Ketua DPD, Jakarta, Selasa (3/11). (Foto: Twitter/ ?@IrmanGusman_IG)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Peristiwa - Dewan Perwakilan Daerah (DPD) menerima kunjungan resmi Wakil Presiden India Mohammad Hamid Ansari. Ketua DPD Irman Gusman menerima langsung kunjungan Mohammad Hamid Ansari di ruang kerja Ketua DPD, Jakarta, Selasa (3/11).

Irman Gusman mengatakan, DPD mendorong penguatan kerja sama bidang ekonomi dan perdagangan antara Indonesia dengan India. Ia mengatakan, hubungan diplomatik Indonesia-India telah berlangsung sejak lama yaitu tepatnya dibuka 3 Maret 1951. Namun lebih dari itu, hubungan masyarakat Indonesia dan India sudah jauh lebih dulu terjalin sejak keduanya bahkan belum menjadi negara.

“India merupakan negara yang sangat dekat secara budaya dengan Indonesia," demikian kata Irman Gusman mengomentari pertemuan itu melalui akun media sosial Twitter.

Dalam pertemuan Wakil Presiden India tersebut, Ketua DPD Irman Gusman didampingi Wakil Ketua DPD Farouk Muhammad, Ketua Badan Kerja Sama Parlemen (BKSP) Iqbal Parawangi, serta anggota dan Sekjen DPD Sudarsono Hardjosoekarto. Sedangkan Wakil Presiden Mohammad Hamid Ansari diampingi Duta Besar India untuk Indonesia Gurjit Singh.

Seperti diketahui, Wakil Presiden India Mohammad Hamid Ansari hari ini, Selasa (3/11), mengunjungi kantor Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) di Senayan, Jakarta. Pertemuan itu untuk berdiskusi dengan dengan Ketua MPR Zulkifli Hasan dan Ketua DPD Irman Gusman dalam rangka mempererat hubungan lemaga perwakilan rakyat kedua negara. Setelah itu, Mohammad Hamid Ansar juga dijadwalkan hadir dalam pertemuan bisnis bersama India-Indonesia.

Sebelum pertemuan itu, Wakil Presiden India Mohammad Hamid Ansari juga bertemu Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi dan Mensesneg Pratikno, di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (2/11).

Seperti dilansir Kantor Berita Antara, kunjungan Mohammad Hamid Ansari ke Indonesia atas undangan Wakil Presiden Jusuf Kalla, selama empat hari yaitu 1-4 November. Setelah pertemuan dengan DPD, Ansari akan ke Denpasar, Bali untuk menyaksikan MoU (nota kesepahaman) kerja sama penelitian bidan kesehatan antara Duta Besar India untuk Indonesia Gurijt Singh dan Rektor Universitas Udayana Prof Dr Ketut Suastika.

 

Baca Juga:

  1. Jokowi Terima Kunjungan Wapres India
  2. Suzuki Baleno Hatchback Resmi Mengaspal di India
  3. Gempa Afganistan Terasa Hingga Pakistan dan India
  4. Marak Pemerkosaan, Keselamatan Perempuan India Dipertanyakan
  5. Ibu di India Lahirkan Bayi Raksasa

 

 

#DPD RI #Irman Gusman #Indonesia #India
Bagikan
Ditulis Oleh

Noer Ardiansjah

Tukang sulap.

Berita Terkait

Fun
Lirik Lengkap Lagu Wajib Nasional 'Mengheningkan Cipta', Penuh Makna Syahdu nan Khidmat
Lagu ciptaan Truno Prawit ini lebih dari sekadar pengiring seremoni, tetapi simbol penghormatan khidmat terhadap jasa para pahlawan kemerdekaan bangsa.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Lirik Lengkap Lagu Wajib Nasional 'Mengheningkan Cipta', Penuh Makna Syahdu nan Khidmat
Dunia
Indonesia Setuju Gabung Dewan Perdamaian Gaza Bentukan Donald Trump
Indonesia resmi memutuskan bergabung dengan Dewan Perdamaian Gaza yang dibentuk Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump.
Wisnu Cipto - Kamis, 22 Januari 2026
Indonesia Setuju Gabung Dewan Perdamaian Gaza Bentukan Donald Trump
Indonesia
Sidharto Ditunjuk Wakili RI Jadi Presiden Dewan HAM PBB, Janjikan Kepemimpinan Inklusif
Indonesia menegaskan komitmen untuk mendorong tata kelola HAM global yang lebih dialogis, konstruktif, dan berlandaskan kerja sama multilateral.
Wisnu Cipto - Jumat, 09 Januari 2026
Sidharto Ditunjuk Wakili RI Jadi Presiden Dewan HAM PBB, Janjikan Kepemimpinan Inklusif
Indonesia
Indonesia Resmi Jadi Presiden Dewan HAM PBB, Ini Tugas & Kewenangannya
Indonesia ditetapkan sebagai Presiden Dewan Hak Asasi Manusia (HAM) PBB dalam organizational meeting pertama Dewan HAM PBB tahun 2026 di Jenewa
Wisnu Cipto - Jumat, 09 Januari 2026
Indonesia Resmi Jadi Presiden Dewan HAM PBB, Ini Tugas & Kewenangannya
ShowBiz
Lirik Lengkap Lagu 'Mars Bela Negara', Dinyanyikan Setiap 19 Desember
Lirik lengkap lagu Mars Bela Negara menjadi pengingat, bahwa kemajuan bangsa bisa terwujud jika elemen masyarakat memiliki kesiapan.
Soffi Amira - Rabu, 24 Desember 2025
Lirik Lengkap Lagu 'Mars Bela Negara', Dinyanyikan Setiap 19 Desember
Berita Foto
SEA Games 2025 Thailand: Aksi Defile Kontingen Indonesia dalam Closing Ceremony
Atlet dan ofisial kontingen Indonesia mengikuti defile saat upacara penutupan Sea Games 2025 di Stadion Rajamangala, Bangkok, Thailand, Sabtu (20/12/2025).
Didik Setiawan - Minggu, 21 Desember 2025
SEA Games 2025 Thailand: Aksi Defile Kontingen Indonesia dalam Closing Ceremony
Berita Foto
SEA Games 2025 Thailand: Maria Natalia Londa Raih Medali Perunggu Lompat Jauh Putri
Atlet lompat jauh Indonesia Maria Natalia Londa dalam laga final lompat jauh putri SEA Games 2025 di Thailand, Selasa (16/12/2025).
Didik Setiawan - Rabu, 17 Desember 2025
SEA Games 2025 Thailand: Maria Natalia Londa Raih Medali Perunggu Lompat Jauh Putri
Olahraga
Tim Woodball Indonesia Berhasil Bawa Pulang 6 Medali SEA Games 2025
Tim Woodball Indonesia berhasil membawa pulang enam medali dari enam kategori yang dilombakan, dengan rincian empat medali perak dan dua perunggu.
Wisnu Cipto - Minggu, 14 Desember 2025
Tim Woodball Indonesia Berhasil Bawa Pulang 6 Medali SEA Games 2025
Olahraga
Sehari Borong 11 Medali Emas, Indonesia Kokoh di Peringkat 2 SEA Games 2025
Posisi pertama ditempati Thailand dengan menyabet total 189 medali. Tuan rumah sukses bercokol puncak klasemen dengan torehan 92 emas, 59 perak dan 38 perunggu.
Wisnu Cipto - Minggu, 14 Desember 2025
Sehari Borong 11 Medali Emas, Indonesia Kokoh di Peringkat 2 SEA Games 2025
Olahraga
Jadwal Tim Indonesia di SEA Games 2025 Hari Ini, Kamis 11 Desember
Hingga kemarin, kabar gembira datang dari berbagai cabang olahraga (cabor) dengan total lima medali emas berhasil direngkuh
Angga Yudha Pratama - Kamis, 11 Desember 2025
Jadwal Tim Indonesia di SEA Games 2025 Hari Ini, Kamis 11 Desember
Bagikan