iPhone 6 Alami Blue Screen

Fadhli Fadhli - Kamis, 25 Juni 2015
iPhone 6 Alami Blue Screen

Foto: YouTube

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Teknologi - Masih belum santer terdengar masalah dari iPhone 6, namun kini terungkap sudah salah satu kekurangan iPhone 6. Ponsel anyar besutan Apple ini bisa alami blue screen dan tidak dapat digunakan sama sekali.

Selain layar yang berubah menjadi hanya berwarna biru tanpa bisa diapa-apakan lagi, banyak juga pengguna yang mengeluhkan iPhone 6 mereka membeku tak bisa digunakan dan kerap kali mengalami restart.

Keluhan ini mereka sampaikan melalui akun resmi Apple, mulai dari akun resmi Facebook, Twitter, Reddit, dan forum Apple. Laporan ini datang dari mereka para pengguna iPhone 6 dengan bundling T-Mobile. Untungnya belum ada keluhan dari pengguna lokal.

Belum ada pernyataan resmi dari Apple, namun menurut MacRumors masalah ini juga mendera iPhone 5S dan iPhone 6 Plus yang menggunakan iOS 8.1 dan 8.3. Menurut Engadget, T-Mobile mencurigai ini disebabkan oleh memori.

Pihak T-Mobile sendiri menyarankan pengguna untuk melakukan hard reset dan membersihkan pesan teks lama. Jika tetap tidak berhasil anda disarankan untuk menukar unit.

 

Baca juga:

Huawei Tunda Peluncuran Jam Tangan Pintarnya

Fantastis, Harga iPhone 6 di Venezuela Capai Rp600 Jutaan

iPhone 8 Bakal Gunakan Layar Lengkung Fleksibel

Motorola Moto G Generasi ke-3 Segera Rilis

Polaroid Umumkan Cube+

#IOS #Apple #IPhone #IPhone 6
Bagikan
Ditulis Oleh

Fadhli

Berkibarlah bendera negerku, tunjukanlah pada dunia.

Berita Terkait

Fun
iPhone 11 vs iPhone XR: Mana yang Masih Layak Dibeli di 2025?
iPhone XR dan iPhone 11 masih diminati meski iPhone 17 sudah dirilis. Simak perbandingan performa, kamera, baterai, dan harga untuk menentukan mana yang paling layak dibeli di 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 09 November 2025
iPhone 11 vs iPhone XR: Mana yang Masih Layak Dibeli di 2025?
Fun
Desain iPhone Air 2 Bocor! Pakai Kamera Ganda dan Diperkirakan Rilis 2026
Desain iPhone Air 2 kini sudah bocor. HP tersebut akan menggunakan kamera ganda dan diperkirakan rilis 2026.
Soffi Amira - Jumat, 07 November 2025
Desain iPhone Air 2 Bocor! Pakai Kamera Ganda dan Diperkirakan Rilis 2026
Lifestyle
iPad Pro M5 Lolos TKDN, Simak Spesifikasi dan Keunggulannya
Meski demikian, tanggal resmi peluncuran dan ketersediaan di distributor resmi Indonesia seperti Erafone, iBox, Digimap, dan Blibli, masih belum diumumkan
Angga Yudha Pratama - Rabu, 29 Oktober 2025
iPad Pro M5 Lolos TKDN, Simak Spesifikasi dan Keunggulannya
Fun
iPhone 20 Dikabarkan Pakai Tombol Solid-State, Akhiri Era Tombol Mekanis
iPhone 20 dikabarkan akan menggunakan tombol solid-state. Nantinya, Apple tak lagi menggunakan tombol mekanis yang sudah dikenal lama.
Soffi Amira - Selasa, 28 Oktober 2025
iPhone 20 Dikabarkan Pakai Tombol Solid-State, Akhiri Era Tombol Mekanis
Fun
Apple Bakal Rilis iPhone 20 pada 2027, ini Bocoran Model Lain yang Diprediksi Hadir
Apple akan merilis iPhone 20 pada 2027 mendatang. Lalu, ada beberapa model lainnya yang akan dirilis pada tahun tersebut.
Soffi Amira - Minggu, 26 Oktober 2025
Apple Bakal Rilis iPhone 20 pada 2027, ini Bocoran Model Lain yang Diprediksi Hadir
Fun
iPhone 18 Bakal Punya RAM 12GB, Fitur Apple Intelligence Jadi Lebih Banyak!
iPhone 18 akan memiliki RAM sebesar 12GB. Nantinya, fitur Apple Intelligence akan hadir lebih banyak dari sebelumnya.
Soffi Amira - Minggu, 26 Oktober 2025
iPhone 18 Bakal Punya RAM 12GB, Fitur Apple Intelligence Jadi Lebih Banyak!
Lifestyle
Intip Aksi Road Roller RedMagic 'Lindas' Camera Bump iPhone 17 Pro
Video mocking ini sebelumnya sudah ditayangkan saat acara peluncuran RedMagic 11 Pro, 11 Pro+, dan perangkat lainnya
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 25 Oktober 2025
Intip Aksi Road Roller RedMagic 'Lindas' Camera Bump iPhone 17 Pro
Fun
Apple Enggak Bakal Rilis iPhone 19, Siap-siap Diganti dengan Model ini
Apple dikabarkan tak merilis iPhone 19 pada 2027. Sebagai gantinya, iPhone 20 akan hadir untuk merayakan ulang tahun ke-20.
Soffi Amira - Jumat, 24 Oktober 2025
Apple Enggak Bakal Rilis iPhone 19, Siap-siap Diganti dengan Model ini
Fun
iPhone Air Kurang Laku di Pasaran, Apple Siapkan Model 'Flip' Tahun Depan
iPhone Air ternyata kurang laku di pasaran. Apple pun menyiapkan model Flip tahun depan.
Soffi Amira - Kamis, 23 Oktober 2025
iPhone Air Kurang Laku di Pasaran, Apple Siapkan Model 'Flip' Tahun Depan
Fun
DxOMark Sebut iPhone 17 Pro Punya Kamera Selfie Terbaik, Kalahkan Google dan Honor
iPhone 17 Pro disebut punya kamera selfie terbaik. Hal itu terungkap berdasarkan laporan DxOMark. HP Apple itu mengalahkan Google dan Honor.
Soffi Amira - Rabu, 22 Oktober 2025
DxOMark Sebut iPhone 17 Pro Punya Kamera Selfie Terbaik, Kalahkan Google dan Honor
Bagikan