Ini Alasan Van Gaal Tak Mainkan De Gea Lawan Tottenham
Pelatih Manchester United, Louis Van Gaal. (Foto: manutd.com)
MerahPutih Sepak Bola - Saat melakukan konferensi pers, Jumat (7/8), pelatih Manchester United, Louis van Gaal mengakatan jika David de Gea tidak akan diturunkan melawan Tottenham di laga perdana Premier League 2015/16.
Van Gaal beralasan bahwa performa De Gea menurun akibat pemeberitaan di media mengenai kepindahannya ke Real Madrid.
"Kami telah melihat dalam sesi pelatihan dan pertandingan ia bukan David de Gea seperti musim lalu," ujar Van Gaal seperti dikutip The Guardian.
"Ia mencoba, ia melakukan yang paling terbaik, tetapi itu adalah situasi yang sulit. Ia tidak bisa mengatasi situasi ini. Seorang manusia lebih dari sekedar seorang pemain dan dia tidak bisa mengatasinya. Jadi dia tidak akan bermain (v Spurs) dan Anda perlu menunggu untuk melihat siapa yang akan bermain," tambahnya.
"Kami harus memainkan pertandingan pertama kami, dan ini adalah pertandingan yang paling penting, jadi saya ingin pemain yang bisa fokus hanya pada pertandingan. Dia tidak mampu melakukan hal itu."
Meski sebelumnya Rafael Benitez mengaku sudah puas dengan kiper yang dimilikinya sekarang, namun besar kemungkinan De Gea akan segera meninggalkan Old Trafford musim panas ini dan bergabung dengan El Real.
Baca Juga:
Van Gaal: Real Madrid Harus Bayar Mahal untuk De Gea
Honda Jadi Rebutan Dua Klub Raksasa Inggris
AS Roma Resmi Datangkan Mohamed Salah
Gabung PSG, Di Maria Jadi Pemain Termahal Dunia
Bagikan
Berita Terkait
Arsenal Jadi Favorit Juara Liga Inggris 2025/26, Bukayo Saka: Kita tak Boleh Terbawa Omongan
Manchester United Belum Pasti Datangkan Pemain Baru di Januari 2026, Ruben Amorim: Kita Lihat Saja Nanti
Manchester United Mulai Khawatir dengan Cedera Benjamin Sesko, Bakal Absen Lama?
Liverpool Kirim 'Surat Cinta' ke PGMOL Usai Dilumat Manchester City 3 Gol Tanpa Balas
Klasemen Liga Inggris 2025/26 Makin Ketat, Virgil Van Dijk Optimis Liverpool Bisa Ubah Nasib
Dipermalukan Manchester City hingga Gol Virgil Van Dijk Dianulir, Arne Slot: itu Keputusan yang Salah
Klasemen Liga Inggris: Manchester City Makin Menempel ke Arsenal, Liverpool Malah Sibuk Jadi Tim Kelas Menengah
Link Live Streaming Manchester City vs Liverpool, 9 November 2025
Link Live Streaming Tottenham vs Manchester United, 8 November 2025
Benjamin Sesko Belum Konsisten di Manchester United, Ruben Amorim Langsung Ngebela