Ibnu Jamil Ikhlas Kehilangan Job

Luhung SaptoLuhung Sapto - Selasa, 12 Mei 2015
Ibnu Jamil Ikhlas Kehilangan Job

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih, Sepak Bola-Langkah Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi membekukan Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) berdampak bagi artis dan presenter Ibnu Jamil. Menurut pria pemilik lesung pipi ini, dirinya kehilangan job sebagai pemandu acara.

"Tentunya banyak kerugiannya mas. Pemain, pelatih, klub, sponsor bahkan presenter bola juga. Kita jadi gak bisa mandu acara bola,” kata Ibnu di Wisma Indovision 1, Green Garden, Jakarta Barat, Selasa (12/5).

Tapi, Ibnu mengaku tak mau ambil pusing. Ia rela kehilangan job sebagai presenter bola demi perbaikan sepak bola nasional.

"Kalau kita berpikir rugi, ya rugi. Tapi daripada hanya berkutat di ruang gelap dan tidak ada masa depan. Lebih baik hal seperti ini dilakukan. Demi (kebaikan) anak cucu kita juga,” katanya. (Rky)

#Sepak Bola #BekukanPSSI #Ibnu Jamil #Imam Nahrawi
Bagikan
Ditulis Oleh

Luhung Sapto

Penggemar Jones, Penjelajah, suka makan dan antimasak

Berita Terkait

Indonesia
El Clasico Barcelona vs Real Madrid Siap Digelar di Jakarta, Gubernur Pramono Siap Berikan Dukungan
Pertandingan tersebut dinilai menjadi salah satu tonggak penting dalam sejarah industri olahraga dan hiburan di Indonesia.
Dwi Astarini - 33 menit lalu
El Clasico Barcelona vs Real Madrid Siap Digelar di Jakarta, Gubernur Pramono Siap Berikan Dukungan
Olahraga
Akun X Bruno Fernandes Kena Hack, Manchester United Langsung Angkat Bicara
Akun X Bruno Fernandes kena hack, setelah Manchester United disingkirkan Brighton dari Piala FA. Setan Merah pun langsung angkat bicara.
Soffi Amira - 2 jam, 34 menit lalu
Akun X Bruno Fernandes Kena Hack, Manchester United Langsung Angkat Bicara
Olahraga
Inter Milan Tunda Perpanjang Kontrak Hakan Calhanoglu, Gara-gara Cedera?
Inter Milan sepertinya menunda perpanjangan kontrak Hakan Calhanoglu. Sebab, bintang Turkiye itu mengalami cedera saat melawan Napoli.
Soffi Amira - 2 jam, 46 menit lalu
Inter Milan Tunda Perpanjang Kontrak Hakan Calhanoglu, Gara-gara Cedera?
Olahraga
Michael Carrick Jadi Kandidat Terkuat Pelatih Interim Manchester United, Tinggal Tunggu Pengumuman
Michael Carrick akan menjadi pelatih interim Manchester United. Ia sangat disenangi oleh para pemain senior di Old Trafford.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Michael Carrick Jadi Kandidat Terkuat Pelatih Interim Manchester United, Tinggal Tunggu Pengumuman
Olahraga
Gagal Juara Piala Super Spanyol 2026, Xabi Alonso Tetap Bangga dengan Pemain Real Madrid
Real Madrid gagal mengangkat trofi Piala Super Spanyol. Namun, Xabi Alonso tetap bangga dengan penampilan pemain Real Madrid.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Gagal Juara Piala Super Spanyol 2026, Xabi Alonso Tetap Bangga dengan Pemain Real Madrid
Olahraga
Kalah Lagi dari Barcelona, Sikap Kylian Mbappe di Final Piala Super Spanyol Picu Kontroversi
Kylian Mbappe jadi sorotan karena menolak memberikan Guard of Honour ke Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Kalah Lagi dari Barcelona, Sikap Kylian Mbappe di Final Piala Super Spanyol Picu Kontroversi
Olahraga
Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, 12 Januari 2026
Link live streaming Barcelona vs Real Madrid akan tersaji di sini. Keduanya berambisi untuk membalaskan dendamnya masing-masing.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, 12 Januari 2026
Olahraga
Link Live Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta, 11 Januari 2026
Link live streaming Persib vs Persija akan tersaji di sini. Laga El Clasico Indonesia ini akan menghadirkan duel panas dan sengit.
Soffi Amira - Minggu, 11 Januari 2026
Link Live Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta, 11 Januari 2026
Olahraga
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak, Gaji Pemain Arsenal Langsung Terungkap
Gaji pemain Arsenal terungkap, setelah Bukayo Saka setuju memperpanjang kontraknya. Saka akan menjadi pemain dengan gaji tertinggi di Emirates.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak, Gaji Pemain Arsenal Langsung Terungkap
Olahraga
Ter Stegen Beri Lampu Hijau Pindah ke Girona, Barcelona Siap Tanggung Gajinya?
Kiper Barcelona, Marc-Andre ter Stegen, setuju dipinjamkan ke Girona. Namun, gajinya menjadi masalah bagi Girona, yang hanya mampu membayar Rp 19,6 miliar.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
Ter Stegen Beri Lampu Hijau Pindah ke Girona, Barcelona Siap Tanggung Gajinya?
Bagikan