Hoya INFINITE Pamer Suara Cover Lagu 'Problem' Ariana Grande
Hoya Infinite (Istimewa)
MerahPutih Pop Asia – Pada hari kamis (8/10), Hoya Infinite mengunggah sebuah video cover lagu Ariana berjudul 'Problem' melalui akun channel pribadinya, Real Hoya.
Sepertinya Hoya ingin menunjukan kemampuan bernyanyinya ketika tidak tampil bersama grup Infinite. Hoya ingin menantang dirinya untuk bisa membawakan lagu dari penyanyi populer Ariana Grande yang berjudul 'Problem'.
Meskipun Hoya membawakan lagu 'Problem' bukan seperti versi aslinya melainkan versi yang dicover oleh musisi dan penyanyi Youtuber populer, Max & Kurt Schneider. Suara khas yang dimiliki Hoya cukup membuat banyak orang terhibur.
Sebelumnya, Hoya baru saja menyelesaikan drama terakhirnya berjudul ‘Mask’ yang sukses mencuri banyak perhatian para pecinta drama Korea berkat bakat aktingnya sebagai Ji Hyuk yang merupakan adik kandung dari pemeran utama wanita bernama Soo Ae.
Baca Juga:
- Taeyeon Sukses Bawakan Lagu "I" di Atas Panggung untuk Pertama kalinya
- Yoo Seung Ho Akan Bintangi Drama Terbaru “Imaginary Cat”
- Jadi Bintang Top Hallyu di Tiongkok Dua Aktor Ini Ucap Terima Kasih Pada Fans
- Kyuhyun SuJu Akan Rilis Mini Album Solo Kedua “Again, If Fall Comes”
- Main Bareng Sungjae, Moon Geun Young Akui Tak Mengenal BTOB
Bagikan
Berita Terkait
Apink Rilis 'Love Me More' dari Mini Album 'RE:Love', Simak MV dan Lirik Lagunya
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’
Danielle Akhirnya Muncul setelah Dikeluarkan dari NewJeans, Ngaku sudah Berjuang Sampai Akhir
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
G-DRAGON dan Stray Kids Akan Tampil di Konser Amal di Paris
P1Harmony Hadirkan Single 'Dancing Queen', Sisipkan Momen-Momen Nostalgia
Jelang Comeback BTS, HYBE Dituding Pakai Uang Bangtan Boys Rp 1,4 Triliun untuk Lunasi Utang Scooter Braun