Hasil Lengkap Pertandingan Liga Inggris Malam Tadi


Premier League. (Foto: updatescolony)
MerahPutih Sepak Bola - Banyak hasil-hasil mengejutkan dalam pertandingan pekan keenam kompetisi Premier League atau Liga Inggris musim 2015-16, Sabtu-Minggu (19-20/09) malam-dini hari WIB.
Ya, pada malam tadi ada tujuh duel yang di pertandingkan. Salah satu pertndingan yang menyedot perhatian adalah laga Derby London. Dimana dalam laga itu tersaji pertandingan antara Chelsea dengan Arsenal.
Dalam laga yang diselenggarakan di Stamford Birdge itu, Chelsea berhasil membenamkan Arsenal dengan skor 2-0. Dua gol kemenangan The Blues atas The Gunners diciptakan, Kurt Zouma (53') dan Eden Hazard.
Menariknya, dalam laga itu dua pemain Arsenal mendapat kartu merah yang membuat The Gunners sangat sulit mengejar gol.
Selain itu, manchester City harus dipermalukan oleh tamunya West ham united di depan pendukungnya sendiri Etihad Stadium. City menelan kekalahan atas West Ham dengan skor 1-2.
Selain dua laga ini, masih banyak pertandingan-pertadingan yang menarik. Berikut hasil pertandingan Liga Inggris Malam tadi.
Chelsea 2-0 Arsenal
Swansea City 0-0 Everton
Stoke City 2-2 Leicester City
Bournemouth 2-0 Sunderland
Newcastle United 1-2 Watford
Aston Villa 0-1 West Bromwich Albion
Manchester City 1-2 West Ham United
Baca juga:
Bagikan
Bahaudin Marcopolo
Berita Terkait
Arsenal Bantai Atletico Madrid, Viktor Gyokeres Lega Bisa Akhiri Puasa Gol

Rekap Matchday 3 Liga Champions: Tak Ada Hasil Imbang, Gawang Arsenal & Inter Tetap Perawan

Hasil Lengkap Matchday 3 Liga Champions Rabu Dini Hari dan Klasemen Sementara

Hasil Liga Champions: Arsenal Gilas Atletico Madrid 4-0, Viktor Gyokeres Borong 2 Gol Sekaligus Akhiri Paceklik

Jadwal Lengkap Pekan Kedelapan Liga Inggris 2025/2026: Hadirkan North-West Derby Liverpool Vs Man United, Arsenal Lawan Fulham

Arsenal Punya Peluang Juara Musim Ini dengan Kedalaman Skuad yang Dimiliki, Menurut Thierry Henry

Hasil Lengkap Matchday 2 Liga Champions Kamis Dini Hari dan Klasemen Sementara: PSG Merangsek ke Posisi 3 Usai Tekuk Barcelona

Hasil Liga Champions: Kemenangan Meyakinkan Arsenal atas Olympiakos

Viktor Gyokeres Belum Nyetel di Arsenal, Mikel Arteta Masih Yakin dengan Potensinya

Tolak Real Madrid dan Perpanjang Kontrak di Arsenal, William Saliba: Saya Belum Dapat Trofi di Sini
