Hasil Lengkap Pertandingan La Liga
Gol tunggal Luis Suarez mengantarkan Barcelona menang atas Athletic Bilbao. (Foto: Official Barcelona FC)
MerahPutih Sepak Bola - Laga perdana La Liga berakhir manis bagi Barcelona. Bagaimana tidak, setelah dipermalukan dengan skor mencolok 5-1 di Piala Supe Spanyol, Blaugrana sukses meraih tiga angka setelah menang tipis atas Athletic Bilbao.
Namun hasil kurang memuaskan diraih Real Madrid setelah puas berbagi angka 0-0 kontra Sporting Gijon.
Di laga sebelumnya, Atletico Madrid lebih dulu merasakanan kemenangan 1-0 atas tamunya, Las Palmas.
Kini La Liga tinggal menyisakan satu laga lagi antara Granada melawan Eibar yang akan digelar di Estadio Nuevo Los Cármenes, Selasa (25/8) dini hari.
Berikut hasil lengkap pertandingan La Liga:
Malaga 0 - 0 Sevilla
Espanyol 1 - 0 Getafe
Deportivo La Coruna 0 - Real Sociedad
Rayo Vallecano 0 - Valencia
Atletico Madrid 1 - 0 Las Palmas
Athletic Bilbao 0 - 1 Barcelona
Sporting Gijon 0 - 0 Real Madrid
Real Betis 1 - 1 Villareal
Levante 1 - 2 Celta de Vigo
Baca Juga:
Hasil Lengkap Pertandingan Liga Inggris
Hasil Lengkap Pertandingan Serie A Italia
Barcelona Favorit Juara Liga Spanyol 2015/16
Messi dan Ronaldo Monster Sepak Bola
Bagikan
Berita Terkait
Arsenal Pertimbangkan Datangkan Julian Alvarez, Atletico Madrid Tegaskan tak Dijual
Rekaman Suara VAR Real Sociedad vs Barcelona Terungkap, Diwarnai Keputusan Kontroversial
Ter Stegen Siap Dipinjamkan ke Girona, Dro Fernandez Hengkang ke PSG
Kalah dari Real Sociedad, Barcelona Sedang Tidak Beruntung
Klasemen Liga Spanyol La Liga Setelah Barcelona Kalah 1-2 dari Real Sociedad, yang Buat Sembilan Kemenangan Beruntun Putus
Real Sociedad vs Barcelona: Preview, Head to Head dan Prediksi Skor
Partai Kontra Real Sociedad Pengaruhi Keberhasilan Barcelona Juarai Liga Spanyol La Liga Musim Ini Menurut Hansi Flick
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Levante: Waktu yang Tepat Los Blancos Berhenti Sedekah Poin
Dipecat Real Madrid, ini Kompensasi yang Bakal Diterima Xabi Alonso
Xabi Alonso Dipecat, Pemain Real Madrid Terkejut dengan Keputusan Klub