Gratis, Isi Liburan Akhir Pekan ke Wisata Balaikota
Promosi Wisata Balaikota DKI Jakarta (Repro pemprovdkijakarta.go.id)
MerahPutih Wisata - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menggelar acara Wisata Balaikota hari Sabtu (7/5) ini. Acara ini bisa menjadi pengisi waktu liburan bersama keluarga di akhir pekan.
Wisata Balaikota dibuka mulai pukul 13:00-16:00 WIB. Bertempat di Balaikota, di jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta.
Berbagai Festival khas Betawi akan memeriahkan suasana Balai Kota di antaranya, Festival Kuliner Khas Betawi, ada Penampilan Seni dan Budaya oleh Abang None, Pemaparan Jakarta Smart City, Flashmob Nandak Betawi hingga kegiatan sosial cek seperti kesehatan gratis.
"Bagi yg belum memiliki rencana di akhir pekan, bisa mengunjungi #WisataBalaiKota sabtu ini bersama Abang None Jkt,"tulis Ahok di akun twitter @basuki_btp, Kamis (5/5) lalu.
BACA JUGA:
Bagikan
Berita Terkait
Pemprov DKI Mulai Bangun Giant Sea Wall September 2026
Geliatkan Ekonomi Jakarta, Gubernur Pramono Gelar Lomba Lampu dan Lampion Imlek di Pusat Perbelanjaan
Gubernur Pramono Pastikan Modifikasi Cuaca di Jakarta Bisa Tetap Berjalan, Gunakan Dana BTT
Hujan dan Angin Kencang, 6 Pohon Tumbang di 3 Wilayah DKI Jakarta
Tekan Banjir di Jakarta, 2,4 Ton Garam Disemai di Langit Banten
Brimob Polda Metro Jaya Evakuasi Sejumlah Korban Banjir di Wilayah Cakung dan Cikarang, Terobos Air Berarus Deras
Banjir Cakung Setinggi 1 Meter Lebih, Ratusan Jiwa di Kelurahan Rawa Terate Pilih Bertahan
Hujan Deras Minggu (18/1) Sebabkan Banjir di Jakarta, ini Daftar Lokasi yang Tergenang
Pasar Tumpah Bikin Kios Resmi Sepi, Pengamat Minta Gubernur Pramono Bereskan
1.790 Pasukan Orange Disiagakan Angkut Sampah Bekas Banjir