Foto-Foto Imut Member Nogizaka46 Menyambut Hari Kedewasaan
MerahPutih Musik- Senin ke-dua di bulan Januari menjadi pertanda bagi para pemuda pemudi Jepang yang telah berusia 20 tahun sampai Maret tahun ini bahwa mereka telah menginjak usia dewasa. Para remaja Jepang khususnya perempuan akan keluar rumah mengenakan pakaian terbaiknya di hari itu.

Seperti yang dilansir Japan Today, Hari Datangnya Kedewasaan sebelumnya dirayakan setiap tanggal 15 Januari tetapi sejak tahun 2000, dirayakan pada Senin kedua di bulan Januari.

Para anggota Nogizaka46 yang memasuki usia 20 tahun, Sayuri Inoue, Reika Sakurai, Kana Nakada, Seira Nagashima, Nanase Nishino, Ami Nojo dan Yumi Wakatsuki ikut berpartisipasi dalam upacara Hari Datangnya Kedewasaan (???, seijin shiki).
BACA JUGA: Para Member Sunmyu Tampil Menggemaskan Di MV Terbarunya

Upacara tersebut berlangsung pada tanggal 10 Januari di Nogi Shrine di Tokyo, Jepang. Tujuh member grup Idol saingan AKB 48 itu mengenakan kimono cantik dengan corak warna-warni yang sangat indah.

Usia 20 tahun di Jepang merupakan usia dimana seorang anak sudah dianggap dewasa. Mereka diperbolehkan untuk minum alkihol, merokok, dan menikah dengan pasangan yang mereka inginkan tanpa izin dari kedua orang tua.

Ada hak ada pula kewajban, ketika seorang anak telah mencapai usia 20 tahun itu berarti ia tidak dilindungi lagi oleh undang-undang perlindungan anak, mereka harus bertanggungjawab 100% atas segala tindakan mereka.
Follow Twitter Kami di @MerahPutihCom
Like Juga Fanpage Kami di MerahPutihCom
Bagikan
Berita Terkait
Hubungan Memburuk, Jepang Kembalikan 2 Panda ke China yang Dilepas Penuh Keharuan
Bukan Sekadar Nama, XG Umumkan Evolusi Jadi 'Xtraordinary Genes'
Noriyuki Makihara Kembali Viral, Lagu Lawas 1992 Ramai Dilirik Netizen Indonesia
Indonesia Segera Dapat Kapal Baru dari Jepang, Datang di 2027
Gempa M6,4 Guncang Jepang Barat, Paksa Kereta Cepat Shinkansen Berhenti
Jepang Cabut Imbauan Megaquake, Minta Warga Tetap Waspada Sepekan setelah Gempa Magnitudo 7,5
ONE OR EIGHT Rilis 'GATHER Limited Edition', Merchandise Spesial Sambut Mini Album Baru
Pemerintah Jepang Ingatkan Kemungkinan Gempa Besar dalam 1 Pekan Mendatang
14 Gempa Susulan Hantam Prefektur Aomori Jepang, Peringatan Tsunami Sudah Dicabut
Gempa Magnitude 7,6 Guncang Wilayah Timur Laut Jepang, 7 Orang Terluka dan 90 Ribu Penduduk Dievakuasi