DPR Dorong Kerja Sama Negara Selatan di Bidang Perbankan
ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A./Asf/Spt/15.
MerahPutih Bisnis - Komisi XI DPR RI akan mendorong kerja sama negara selatan-selatan ditingkatkan, terutama pada bidang perbankan.
"Kalau perlu kita buka bank di sana," ujar anggota Komisi XI Johnny G. Plate, pada merahputih.com, di DPR, Jakarta, Rabu (15/4). (Baca: Pelihara Puluhan Rusa, DPR Banyak Keluarkan Anggaran)
Indonesia, kata Johnny, dinilai sangat telat masuk Afrika. Padahal, sumber daya alam di benua 'Hitam' itu sangat melimpah.
"Disana bisa tanam sawit, cari minyak. Impor BBM kita dari Afrika, minyak mentah dari Nigeria dan Angola," katanya. (Baca: Pimpinan DPR Enggan Tanggung Jawab Dana Parfum dan Rusa)
Seperti diketahui, untuk mengenang 60 tahun Konferensi Asia Afrika (KAA), Indonesia kembali akan menggelar pertemuan tingkat tinggi tersebut. Puluhan kepala negara dari Asia dan Afrika sudah menyatakan siap hadir. (mad)
Bagikan
Berita Terkait
RUU Transportasi Online Masuk Prolegnas 2026, DPR Kejar Keadilan Status Pengemudi dan Transparansi Algoritma
Revisi UU Ketenagakerjaan, DPR Desak PHK Berat Harus Inkrah
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia dengan Komisi XII DPR Bahas Realisasi PNBP Sektor ESDM
Politikus DPR Dukung Pembatasan Usia Game Online, Platform Wajib Patuhi Regulasi Nasional
DPR Bakal Kawal IKN Jadi Ibu Kota Politik pada 2028 Sesuai Perpres 79/2025
DPR Tegaskan Literasi Keuangan yang Rendah Bikin Rakyat Jadi 'Mangsa Empuk' Rentenir dan Pinjaman Jahat
Alasan Komisi X DPR Ngotot Pakai Metode Kodifikasi untuk Satukan Aturan Pendidikan Nasional, Omnibus Law Dicampakkan?
DPR Singgung Bahaya Edukasi Minim Tentang Konten Media Sosial
Sarifuddin Sudding Sebut Kasus Korupsi Sengaja Diulur-ulur untuk Dijadikan 'ATM Berjalan', RKUHAP Wajib Batasi Waktu Penyidikan
Aksi Demo Buruh KASBI Tuntut Sahkan UU Ketenagakerjaan Pro Buruh di Gedung DPR