Diam-Diam Ternyata Para Personel EXO Tidak Bicara Satu Sama Lain
EXO (Soompi)
MerahPutih Celeb – Dalam sebuah wawancara dengan media Yonhap News, pemimpin EXO yakni Suho mengungkapkan reaksi para personel EXO lainnya setelah kepergian Kris dan Luhan beberapa waktu lalu.
Setelah kepergian Kris dan Luhan, serta menyusul dengan status ketidakpastian Tao sebagai anggota EXO ternyata cukup membuat sedih dan dilema ke sembilan personel EXO lainnya. Saat ini EXO tengah menjalani promosi hanya dengan 9 personel. Seperti yang dilansir Koreaboo.
Mengenai hal ini, Suho secara langsung mengungkapkan, “Kami selalu berpikir jika kami adalah satu keluarga, sehingga kami cukup terkejut dan sempat mengalami waktu yang sulit setelah kepergian Luhan dan Kris. Walaupun terkadang kami merasa ingin menyerah dan berhenti berbicara satu sama lain.”
“Namun dengan cepat kami akan kembali berdiri dan semangat kembali demi tim kami. Kami berusaha untuk bersatu sehingga semuanya terasa lebih menyenangkan,” tambahnya.
Sementara itu, ditempat lain baru-baru ini Tao telah menyiapka agensinya sendiri di Tiongkok. Dan Sepertinya ia sudah benar-benar yakin untuk tidak kembali bersama EXO serta melalui karier solonya di Tiongkok.
Baca Juga:
D.O dan Suho EXO Tampil di Video Klip Tambahan Album 'Love Me Right'
Harapan Suho EXO di Album Repackage 'Love Me Right'
Suho EXO Akan Jadi MC Spesial di Acara Musik 'M! Countdown'
Ini Hal yang Dilakukan Suho dan Kai EXO Jika Miliki Waktu Luang
Bagikan
Berita Terkait
Sudah Konfirmasi Proyek Baru, Lee Junho akan Jadi Bintang Utama ’Veteran 3’
Adik Cha Eun-woo Debut Jadi Ahli AI yang Gantengnya Maksimal, Bikin Tool buat Bantu Karier sang Kakak
Lirik "Eeny Meeny Miny Moe”, Lagu Utama Single Terbaru FIFTY FIFTY yang Langsung Viral
FIFTY FIFTY Kembali dengan Album ‘Too Much Part 1’, Tandai Babak Baru Perjalanan Musiknya
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
YG Entertainment Konfirmasi Comeback BLACKPINK pada Januari, Album dalam Persiapan Akhir
G-DRAGON Curhat Kisah di Balik ‘POWER’, Lagu yang Dibawakan saat APEC
BABYMONSTER Rilis Poster Creepy, Petunjuk buat Proyek Mendatang
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi
Proses Investigasi Lamban, Pengacara Kim Soo-hyun Kritik Kerja Polisi