David de Gea Calon Kiper Termahal di Dunia

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Minggu, 26 April 2015
David de Gea Calon Kiper Termahal di Dunia

David de Gea terus dihubungkan dengan daftar belanja Real Madrid sebagai calon pengganti Iker Casillas. (Foto: Sky Sports)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Raksasa Liga Primer Inggris, Manchester United dikabarkan siap memberikan penawaran tinggi sebesar £200.000 atau skitar 2,8 miliar rupiah per pekan agar sang kiper, David de Gea tidak hengkang dari Old Trafford.

Seperti dilansir laman Daily Star, Kiper internasional Spanyol tersebut Hijrah dari Atletico Madrid ke Manchester United pada 2012. De Gea akan memasuki tahun terakhir kontrak pada musim panas mendatang.

Santer terdengar bahwa kiper muda berbakat ini terus dihubungkan dengan daftar belanja Real Madrid sebagai calon pengganti Iker Casillas.

Namun, manajemen Manchester United siap menyematkan status sebagai kiper paling mahal di dunia untuk mencegahnya pergi ke Santiago Bernabeu.

De Gea sendiri mengambil opsi untuk menunggu dibanding mengambil keputusan. Kemungkinan besar jawaban pasti bakal keluar sebelum musim berakhir.

Situasi tersebut cukup dipahami, mengingat godaan kembali ke ibu kota Spanyol cukup sulit untuk ditolak.

Baca Juga:

Nasib Radamel Falcao di Tangan Manchester United

Memphis Depay Selangkah Lagi Berseragam Manchester United

Demi Memphis Depay, Liverpool Siap Salip Manchester United

Bikin Tato Angka 7, Tanda Loyalitas Angel di Maria?

Rencana Louis van Gaal Disetujui Dewan Kota Manchester

3 Pemain Baru, Syarat Manchester United Juara Musim Depan

#Premier League #David De Gea
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Manchester United Tegaskan Mau Pertahankan Bruno Fernandes, Belum Siap Ditinggal?
Manchester United ingin mempertahankan Bruno Fernandes. Ia hampir saja pindah ke Al Hilal musim lalu.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Manchester United Tegaskan Mau Pertahankan Bruno Fernandes, Belum Siap Ditinggal?
Olahraga
Mohamed Salah Sudah Kembali ke Liverpool, Siap Main Lawan Marseille
Mohamed Salah kini sudah kembali ke Liverpool. Arne Slot mengisyaratkan, bahwa ia bisa bermain melawan Marseille di Liga Champions.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Mohamed Salah Sudah Kembali ke Liverpool, Siap Main Lawan Marseille
Olahraga
Dominik Szoboszlai Buka Suara soal Masa Depan di Liverpool, Negosiasi Kontrak Masih Berlangsung
Dominik Szoboszlai akhirnya buka suara soal masa depannya di Liverpool. Ia mengatakan, bahwa negosiasi kontrak masih berlangsung.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Dominik Szoboszlai Buka Suara soal Masa Depan di Liverpool, Negosiasi Kontrak Masih Berlangsung
Olahraga
Performa saat Kalahkan City Jadi Standar bagi Manchester United, Michael Carrick: Konsistensi adalah Kunci
Manchester United selanjutnya akan menghadapi laga berat melawan pemuncak klasemen Arsenal di Stadion Emirates, Minggu (25/1).
Frengky Aruan - Senin, 19 Januari 2026
Performa saat Kalahkan City Jadi Standar bagi Manchester United, Michael Carrick: Konsistensi adalah Kunci
Olahraga
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Arsenal Imbang 0-0 Melawan Nottingham Forest
Arsenal bermain imbang tanpa gol meski tampil mendominasi sepanjang pertandingan.
Frengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Arsenal Imbang 0-0 Melawan Nottingham Forest
Olahraga
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Declan Rice Cs Siap Ledakkan City Ground, 'The Gunners' OTW Juara Premier League
Arsenal menghadapi Nottingham yang berada di papan bawah, Manchester City harus baku hantam dengan Manchester United
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Declan Rice Cs Siap Ledakkan City Ground, 'The Gunners' OTW Juara Premier League
Olahraga
Prediksi dan Statistik MU vs City: 'The Citizen' Lagi Rapuh, Saatnya Bruno Fernandes Cs Obrak-Abrik Pertahanan Sang Tetangga Berisik?
Kegagalan meraih poin penuh ini membuat jarak mereka dengan Arsenal di puncak klasemen melebar menjadi enam poin
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik MU vs City: 'The Citizen' Lagi Rapuh, Saatnya Bruno Fernandes Cs Obrak-Abrik Pertahanan Sang Tetangga Berisik?
Olahraga
Jadi Pelatih Manchester United, Michael Carrick: Memimpin Tim Merupakan Sebuah Kehormatan
Manchester United telah memutuskan Michael Carrick akan menjadi pelatih hingga akhir musim 2025/2026.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Jadi Pelatih Manchester United, Michael Carrick: Memimpin Tim Merupakan Sebuah Kehormatan
Olahraga
Michael Carrick Jadi Kandidat Terkuat Pelatih Interim Manchester United, Tinggal Tunggu Pengumuman
Michael Carrick akan menjadi pelatih interim Manchester United. Ia sangat disenangi oleh para pemain senior di Old Trafford.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Michael Carrick Jadi Kandidat Terkuat Pelatih Interim Manchester United, Tinggal Tunggu Pengumuman
Olahraga
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak, Gaji Pemain Arsenal Langsung Terungkap
Gaji pemain Arsenal terungkap, setelah Bukayo Saka setuju memperpanjang kontraknya. Saka akan menjadi pemain dengan gaji tertinggi di Emirates.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak, Gaji Pemain Arsenal Langsung Terungkap
Bagikan