Daftar Juara Piala Super Italia (1988-2015)

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Senin, 10 Agustus 2015
Daftar Juara Piala Super Italia (1988-2015)

Juventus Juara Piala Super Italia 2015 (Foto: Official Twitter Juventus)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih MerahPutih - Raksasa Serie A Italia, Juventus sukses merengkuh trofi pertamanya musim ini dengan menyabet Piala Super Italia 2015. I Bianconeri menyabet trofi tersebut usai menaklukkan Lazio dengan skor 2-0, di Shanghai Stadium Tiongkok, Sabtu (8/8) malam WIB.

Torehan tersebut tentunya sekaligus memantapkan Si Nyonya Tua jadi penguasa persepakbolaan Italia. Pasalnya, setelah menjadi juara bertahan Serie A Italia dengan 33 scudetto (31 dalam data FIGC), menguasai Coppa Italia lewat sepuluh trofi, kini Juve sendirian memuncaki daftar perolehan gelar Piala Super Italia dengan koleksi tujuh gelar.

Jumlah keseluruhan tersebut mengungguli rival terdekatnya, AC Milan, yang mengoleksi enam trofi. Juventus juga semakin jauh dengan musuh bebuyutannya, FC Internazionale, yang berada di posisi tiga dengan koleksi lima trofi.

Di satu sisi, kekalahan Lazio membuat mereka gagal mengantongi gelar Piala Super Italia menjadi empat trofi, layaknya 1998, 2000, dan 2009. I Biancocelesti turut menyamai rekor yang ditorehkan Juve, Inter, dan AS Roma, sebagai klub dengan status runner-up terbanyak di ajang ini, yakni  sejumlah empat kali.

Berikut Daftar Juara Piala Super Italia Seperti Dimuat Wikipedia:

1988 Milan
1989 Inter
1990 Napoli
1991 Sampdoria
1992 Milan
1993 Milan
1994 Milan
1995 Juventus
1996 Fiorentina
1997 Juventus
1998 Lazio
1999 Parma
2000 Lazio
2001 Roma
2002 Juventus
2003 Juventus
2004 Milan
2005 Inter
2006 Inter
2007 Roma
2008 Inter
2009 Lazio
2010 Inter
2011 Milan
2012 Juventus
2013 Juventus
2014 Napoli
2015 Juventus

Rekapitulasi Juara Piala Super Italia:

7 - Juventus
6 - AC Milan
5 - FC Internazionale
3 - Lazio
2 - Roma, Napoli
1 - Parma, Sampdoria, Fiorentina

Baca Juga:

Real Madrid Persilakan Karim Benzema Hijrah ke Liga Inggris

Laga Perdana, Arsenal Takluk di Tangan West Ham United

Hasil Liga Inggris Sabtu Malam dan Minggu Dini Hari

Mengenaskan, Chelsea Diimbangi Swansea di Stamford Bridge

Susah Payah, Man United Menang di Laga Perdana

#Italia #Juventus
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Juventus naik ke posisi 3 klasemen Liga Italia Serie A setelah menang 5-0 atas Cremonese
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Olahraga
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Mohamed Salah jadi penentu transfer Federico Chiesa ke Juventus. Sebab, ia bisa saja pergi bulan ini setelah tampil di Piala Afrika.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Olahraga
Federico Chiesa Setuju Balik ke Juventus, Tinggal Tunggu Keputusan Liverpool
Federico Chiesa sudah setuju pulang ke Juventus. Namun, Si Nyonya Tua masih perlu menunggu keputusan Liverpool.
Soffi Amira - Kamis, 08 Januari 2026
Federico Chiesa Setuju Balik ke Juventus, Tinggal Tunggu Keputusan Liverpool
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang di Kandang Sassuolo 3-0 dan AS Roma Tekuk Lecce 2-0
Juventus kembali ke empat besar klasemen Liga Italia Serie A 2025/2026 setelah menang 3-0 atas Sassuolo
Frengky Aruan - Rabu, 07 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang di Kandang Sassuolo 3-0 dan AS Roma Tekuk Lecce 2-0
Olahraga
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Liga Italia Serie A 2025/2026 memasuki pekan 19, yang akan berlangsung mulai Selasa (6/1) malam WIB
Frengky Aruan - Selasa, 06 Januari 2026
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Olahraga
Juventus Serius Mau Pulangkan Federico Chiesa, Liverpool Masih Pikir-pikir Dulu
Juventus serius ingin memulangkan Federico Chiesa. Namun, Liverpool masih mempertimbangkan tawaran tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 06 Januari 2026
Juventus Serius Mau Pulangkan Federico Chiesa, Liverpool Masih Pikir-pikir Dulu
Olahraga
Federico Chiesa Makin Dekat Pulang ke Serie A, Pilih AS Roma atau Juventus?
Federico Chiesa makin dekat pulang ke Serie A. Ia kabarnya diincar oleh AS Roma dan Juventus. Lalu, Liverpool juga siap melepasnya dengan status pinjaman.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Federico Chiesa Makin Dekat Pulang ke Serie A, Pilih AS Roma atau Juventus?
Olahraga
Prediksi Juventus vs Lecce Versi Superkomputer Opta: 'Si Nyonya Tua' Terlalu Perkasa untuk Tamunya
Menurut Spalletti, gaya sepak bola menyerang yang diusung Di Francesco akan menciptakan pertandingan yang terbuka
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi Juventus vs Lecce Versi Superkomputer Opta: 'Si Nyonya Tua' Terlalu Perkasa untuk Tamunya
Olahraga
Juventus Masih Bermimpi Bisa Datangkan Sandro Tonali, Siap Pulang Kampung?
Juventus masih ingin mendatangkan Sandro Tonali. Ia sendiri dikabarkan ingin pulang kampung ke Italia, setelah kecewa dengan penampilan Newcastle.
Soffi Amira - Rabu, 24 Desember 2025
Juventus Masih Bermimpi Bisa Datangkan Sandro Tonali, Siap Pulang Kampung?
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A: Juventus Intip Peluang Masuk 4 Besar Setelah Kalahkan AS Roma 2-1
Juventus mengintip peluang masuk empat besar klasemen Liga Italia Serie A setelah menang atas AS Roma di pekan 16.
Frengky Aruan - Senin, 22 Desember 2025
Klasemen Liga Italia Serie A: Juventus Intip Peluang Masuk 4 Besar Setelah Kalahkan AS Roma 2-1
Bagikan