Catat Prestasi, Lagu ‘LOSER’ Milik Big Bang Capai 60 Juta Viewers di Youtube
Video Musik Big Bang 'Loser' (Screenshoot Youtube)
MerahPutih Musik – Lagu ‘Loser’ Big Bang dialbum terbaru “MADE” tampaknya tak henti-henti mencatat prestasi yang luar biasa.
'Winning' merupakan kata yang tepat untuk menggambarkan sederet prestasi yang didapat oleh boyband yang bernaung di agensi YG Entertainment ini. Video klip dari single Big Bang ‘Loser’ baru-baru ini menjadi sangat populer dan sering dilihat oleh para pengguna Youtube hingga 60 juta kali hanya dalam waktu singkat.
Karena prestasinya ini, ‘Loser’ menjadi video music pertama K-Pop yang paling sering ditonton selama tahun 2015 ini. Seperi yang dilansir Allkpop.
Selain lagu ‘Loser’ yang berhasil menjadi jawara video music K-Pop, single lain miliki Big Bang ‘Bang Bang Bang’ juga akan segera menyusul dalam waktu dekat. Karena hingga saat ini video music ‘Bang Bang Bang’ sudah dilihat oleh pengguna Youtube hingga mencapai 57 viewers.
Baca Juga:
Akun Instagram Taeyang Big Bang Capai 3 Juta Followers, Kwanghee Ucapkan Selamat
Putus dari Yoona SNSD, Lee Seung Gi Sibuk Syuting Film Baru
Bagikan
Berita Terkait
Apink Rilis 'Love Me More' dari Mini Album 'RE:Love', Simak MV dan Lirik Lagunya
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’
Danielle Akhirnya Muncul setelah Dikeluarkan dari NewJeans, Ngaku sudah Berjuang Sampai Akhir
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
G-DRAGON dan Stray Kids Akan Tampil di Konser Amal di Paris
P1Harmony Hadirkan Single 'Dancing Queen', Sisipkan Momen-Momen Nostalgia
Jelang Comeback BTS, HYBE Dituding Pakai Uang Bangtan Boys Rp 1,4 Triliun untuk Lunasi Utang Scooter Braun