Brendan Rodgers Puji Kehebatan Henderson dan Coutinho

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Senin, 02 Maret 2015
Brendan Rodgers Puji Kehebatan Henderson dan Coutinho

Fot0: Liverpool FC Official

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepakbola - Liverpool meraih angka penuh setelah gol spektakuler Jordan Henderson dan Philippe Coutinho menjebol jala Manchester City dan menang dengan skor 2-1 dalam lanjutan pertandingan Liga Primer Inggris, Minggu (1/3) malam WIB.

Di satu sisi, sang manajer Brendan Rodgers pun tak ragu memberikan pujian dan kredit khusus kepada dua pemainnya tersebut setelah kontribusi penting buat Liverpool di laga ini. (Baca: Video Dua Gol Spektakuler Liverpool Bungkam Manchester City)

"Saya sangat beruntung memiliki kesempatan melihat pemain ini setiap harinya," Tutur Rodgers seperti dikutip Sky Sports.

"Jordan Henderson berada di posisi yang bagus dan melepas tendangan yang cantik," lanjut Rodgers.

"Kami mengatakan kepaa Philippe Coutinho bahwa dia harus meningkatkan golnya, karena kualitas yang dimilikinya dan sekarang dia sudah menendang layaknya pemain Brasil sejati." (Baca: Alasan di Balik Selebrasi 'Batman Aubameyang' dan 'Robin Reus')

"Tapi kini kami harus segera fokus pada Burnley. Sejak laga dimulai lagi pada ovember, total angka dan level penampilan kami sudah sangat bagus."

"Saya yakin jika kami bisa mempertahankannya, kami bisa menembus empat besar di musim ini dan itu akan menjadi pencapaian yang lebih baik dibanding musim lalu," Pungkasnya.

#Premier League #Manchester City #Liverpool
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Qarabag Sulit Dikalahkan, Pelatih Liverpool Ambil Contoh Laga Kontra Chelsea
Pelatih Liverpool, Arne Slot memberi pandangannya soal Qarabag, yang akan dihadapi di matchday 8 fase liga Liga Champions 2025/2026.
Frengky Aruan - 50 menit lalu
Qarabag Sulit Dikalahkan, Pelatih Liverpool Ambil Contoh Laga Kontra Chelsea
Olahraga
Manchester United Mulai Cemas, Patrick Dorgu Terancam Absen Lama
Manchester United kini mulai khawatir, karena Patrick Dorgu terancam absen lama. Ia mengalami cedera saat lawan Arsenal, Minggu (25/1).
Soffi Amira - Rabu, 28 Januari 2026
Manchester United Mulai Cemas, Patrick Dorgu Terancam Absen Lama
Olahraga
Sudah Dikontak Liverpool, Xabi Alonso Terbuka Menggantikan Arne Slot
Liverpool dilaporkan sudah menghubungi perwakilan Xabi Alonso.
Frengky Aruan - Selasa, 27 Januari 2026
Sudah Dikontak Liverpool, Xabi Alonso Terbuka Menggantikan Arne Slot
Olahraga
Dosa Besar Arne Slot Versi Legenda Liverpool: Habiskan Dana Transfer Selangit Tapi Cuma Bisa Bertahan di Papan Tengah
Sang manajer kini dituntut untuk menyapu bersih kemenangan di laga-laga sisa, dimulai dari duel hidup-mati melawan Qarabag di Liga Champions
Angga Yudha Pratama - Selasa, 27 Januari 2026
Dosa Besar Arne Slot Versi Legenda Liverpool: Habiskan Dana Transfer Selangit Tapi Cuma Bisa Bertahan di Papan Tengah
Olahraga
Digelar Serentak Kamis Dini Hari WIB, Ini Jadwal Lengkap Matchday 8 Liga Champions 2025/2026 yang Jadi Penentuan
Liga Champions 2025/2026 memasuki matchday 8 fase liga, sekaligus menjadi penentuan bagi sejumlah klub menuju babak 16 besar.
Frengky Aruan - Selasa, 27 Januari 2026
Digelar Serentak Kamis Dini Hari WIB, Ini Jadwal Lengkap Matchday 8 Liga Champions 2025/2026 yang Jadi Penentuan
Olahraga
Manchester United Membalikkan Prediksi Vs City dan Arsenal, Harry Maguire Singgung Magis Michael Carrick
Bek Manchester United, Harry Maguire juga terkesan dengan Matheus Cunha
Frengky Aruan - Selasa, 27 Januari 2026
Manchester United Membalikkan Prediksi Vs City dan Arsenal, Harry Maguire Singgung Magis Michael Carrick
Olahraga
Enggan Berpisah, Andy Robertson Dipastikan Bertahan di Liverpool
Andy Robertson dipastikan bertahan di Liverpool, setelah gagal pindah ke Tottenham. Saat ini, The Reds sedang mengalami krisis bek.
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Enggan Berpisah, Andy Robertson Dipastikan Bertahan di Liverpool
Olahraga
Arsenal Masih di Puncak Klasemen karena Keberuntungan, Rio Ferdinand Singgung Performa Man City dan Liverpool
Arsenal masih berada di puncak klasemen karena faktor keberuntungan, menurut Rio Ferdinand.
Frengky Aruan - Selasa, 27 Januari 2026
Arsenal Masih di Puncak Klasemen karena Keberuntungan, Rio Ferdinand Singgung Performa Man City dan Liverpool
Olahraga
Xabi Alonso Buka Peluang Jadi Pelatih Liverpool, Arne Slot Bakal Dipecat?
Xabi Alonso kabarnya bersedia menjadi pelatih Liverpool. Ia menjadi kandidat terkuat untuk menggantikan Arne Slot di Anfield.
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Xabi Alonso Buka Peluang Jadi Pelatih Liverpool, Arne Slot Bakal Dipecat?
Olahraga
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Everton Imbang 1-1 dengan Leeds United
Partai Everton versus (vs) Leeds United menutup pekan 23 Liga Inggris Premier League 2025/2026 dan berkesudahan 1-1.
Frengky Aruan - Selasa, 27 Januari 2026
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Everton Imbang 1-1 dengan Leeds United
Bagikan