Bocah 8 Tahun Temukan Obat Kanker
Sel kanker. Sumber Foto: News.com.au
MerahPutih Kesehatan - Banyak cara dilakukan untuk menyembuhkan kanker. Walaupun berbagai macam penelitian dilakukan guna mendapatkan metode penyembuhan yang tepat, tetapi sampai saat ini belum ditemukan cara dan obat untuk penyembuhan kanker.
Siapa sangka, ide penyembuhan kanker keluar dari mulut seorang anak berusia delapan tahun. Camilia Lisanti, merupakan putri dari pasangan tim peneliti kanker di Manchester, ia menyarankan menggunakan antibiotik sebagai obat yang berpotensi menyembuhkan kanker.
Sarannya tersebut terinspirasi dari orangtua yang selalu memberikannya antibiotik saat sakit tenggorokan. Lalu bagaimana pembuktiannya? Profesor Lisanti dan istrinya, Federica Sotgia mulai menguji teori tersebut dan terkejut ketika mereka benar-benar menemukan fakta bahwa berbagai antibiotik yang murah sekali pun dan banyak ditemui tidak menghancurkan sel-sel kanker, menurut laporan The Independent.
BACA JUGA: Bahaya dan Dampak Narkoba Jenis LSD
Para peneliti menemukan bahwa hanya beberapa antibiotik yang bisa menghentikan sel-sel kanker. Mereka kemudian menguji antibiotik umum pada sel induk kanker payudara, prostat, paru-paru, ovarium, pankreas, kulit, dan otak. Antibiotik tersebut ternyata memberikan efek.
Profesor Lisanti mengatakan, penemuan itu menunjukkan antibiotik murah dapat membantu menghancurkan sel-sel kanker dan tidak mempengaruhi sel-sel yang sehat. Namun dia mengatakan, penemuan ini belum diujikan pada manusia.
Berita Lainnya:
Berantas Demam Berdarah, Inggris Berhasil Kloning Nyamuk
Tak Hiraukan Saran Dokter, Pengantin Pria Ini Harus Meregang Nyawa
Bagikan
Widi Hatmoko
Berita Terkait
Alejandro Garnacho Terserang 'Penyakit Ronaldo' di Usia Muda, Diminta Hentikan Sikap Arogan dan Harus Ada yang Menariknya Kembali ke Dunia Nyata
Joe Biden Terapi Radiasi & Hormon Lawan Kanker Prostat Agresif, Hasilnya Ada Harapan
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Enggak Goyah di Puncak, Manchester United Makin Terjerembap ke Papan Tengah
Kate Middleton Kunjungi Taman Kesehatan, Curhat ke Pasien Kanker tentang Beratnya Masa Pemulihan
Eks Presiden AS Joe Biden Didiagnosis Kanker Prostat, Agresif Menyebar ke Tulang
Air Kelapa Lebih dari Sekadar Segar! Ini Manfaatnya yang Vital untuk Ibu Hamil dan Pembentukan Air Ketuban
Pasien Kanker Darah Tak Perlu ke Singapura, Kini Cangkok Sumsum Tulang Bisa di RS Kariadi Semarang
Perjuangan Richard Scoyler, Seorang Ahli Patologi yang Selamatkan Nyawa Ribuan Orang, Tapi Justru Kena Kanker Otak yang Tak Bisa Disembuhkan
5 Fakta Kanker Darah, Dari Anak Kecil Sampai Lansia Bisa Kena
Cristiano Ronaldo ke Kupang Terkait Misi Kemanusiaan Bantu Korban Kanker