Bersama Agatha Paris Park Shin Hye Tampil Mempesona
(Foto: Fanclub Park Shin Hye International)
MerahPutih Pop Asia – Agensi Park Shin Hye, SALT Entertainment, baru saja merilis hasil pemotretan dari artisnya bersama merek perhiasan AGATHA Paris.
Dalam foto tersebut, Park Shin Hye tampil cantik dan seksi dengan kemeja kerah yang dibiarkan terbuka berwarna merah muda terang bergaris, lengkap dengan berbagai model perhiasan seperti kalung, cincin dan gelang mewah yang ia kenakan.

Sedangkan dalam foto lainnya Park Shin Hye tampil dengan coat berwarna hitam yang terlihat anggun. Tak ketinggalan Park Shin Hye juga mengenakan berbagai perhiasan dari AGATHA Paris Gelang, Kalung dan anting dengan model yang hampir serupa.

Sementara itu saa ini Park Shin Hye tengah sibuk menjalani syuting film terbarunya berjudul “Hyung” yang ia bintangi bersama D.O EXO dan aktor tampan Jo Jung Suk. Seperti yang dilansir Soompi.
BACA JUGA:
Bagikan
Berita Terkait
Kembali ke Jakarta, ATEEZ Hadirkan Tur Spektakuler 'In Your Fantasy' Awal 2026
Sudah Konfirmasi Proyek Baru, Lee Junho akan Jadi Bintang Utama ’Veteran 3’
Adik Cha Eun-woo Debut Jadi Ahli AI yang Gantengnya Maksimal, Bikin Tool buat Bantu Karier sang Kakak
Lirik "Eeny Meeny Miny Moe”, Lagu Utama Single Terbaru FIFTY FIFTY yang Langsung Viral
FIFTY FIFTY Kembali dengan Album ‘Too Much Part 1’, Tandai Babak Baru Perjalanan Musiknya
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
YG Entertainment Konfirmasi Comeback BLACKPINK pada Januari, Album dalam Persiapan Akhir
G-DRAGON Curhat Kisah di Balik ‘POWER’, Lagu yang Dibawakan saat APEC
BABYMONSTER Rilis Poster Creepy, Petunjuk buat Proyek Mendatang
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi