Benitez Tetap Tangani Newcastle

Luhung SaptoLuhung Sapto - Kamis, 26 Mei 2016
Benitez Tetap Tangani Newcastle

Rafael Benitez (kanan) (Foto: Twitter @NUFC)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Rafael Benitez akan bertahan di Newcastle United meski the Magpies turun kasta ke kompetisi Championship musim depan. Pria berkebangsaan Spanyol itu sepakat untuk melatih the Magpies dengan durasi tiga tahun. 

Benitez, yang ditendang dari Real Madrid pada Januari lalu, ditunjuk menangani Newcastle pada Maret 2016 lalu menggantikan Steve McClaren. Namun, pria berusia 56 tahun itu gagal menyelamatkan Newcastle dari jurang degradasi. Newcastle hanya mengantongi  3 kemenangan, 4 hasil imbang, dan 3 kekalahan di bawah asuhan Benitez. Total, Newcastle mengumpulkan poin 37 dari 38 laga.

Managing Director Newcastle Lee Charnley senang bisa Benitez, yang disebutnya manajer kelas dunia, tetap bertahan di Newcastle. 

"Saat kami memboyong Rafa bulan Maret lalu, kami tahu dia manajer fenomenal dan apa yang kami saksikan selama ini sejak dia datang menegaskan hal itu," ucap Charnley seperti dikutip BBC Sport, Rabu (25/5) waktu setempat.

Newcastle terlempar dari Premier League setelah finis di urutan ke-18 dengan koleksi nilai 37, tertinggal dua angka di belakang rival berat mereka, Sunderland, yang akhirnya lepas dari jerat degradasi. Sunderland mengalahkan Everton dengan skor 3-0 di lanjutan Premier League sehingga memastikan diri bertahan di Liga Primer musim depan, karena telah mengumpulkan poin 39 dari 38 laga.

BACA JUGA:

  1. Kembali ke Liga Inggris, Rafael Benitez Jadi Pelatih Baru Newcastle United
  2. Rafael Benitez Ditendang Real Madrid Sebelum 2016?
  3. Zidane Siap Gantikan Benitez Tangani Real Madrid
  4. "Saya Atau Benitez yang Pergi dari Madrid"
  5. Hubungan Ronaldo dan Benitez Kian Harmonis
#Premier League #Newcastle United #Rafael Benitez
Bagikan
Ditulis Oleh

Luhung Sapto

Penggemar Jones, Penjelajah, suka makan dan antimasak

Berita Terkait

Olahraga
Dominik Szoboszlai Buka Suara soal Masa Depan di Liverpool, Negosiasi Kontrak Masih Berlangsung
Dominik Szoboszlai akhirnya buka suara soal masa depannya di Liverpool. Ia mengatakan, bahwa negosiasi kontrak masih berlangsung.
Soffi Amira - 1 jam, 10 menit lalu
Dominik Szoboszlai Buka Suara soal Masa Depan di Liverpool, Negosiasi Kontrak Masih Berlangsung
Olahraga
Performa saat Kalahkan City Jadi Standar bagi Manchester United, Michael Carrick: Konsistensi adalah Kunci
Manchester United selanjutnya akan menghadapi laga berat melawan pemuncak klasemen Arsenal di Stadion Emirates, Minggu (25/1).
Frengky Aruan - Senin, 19 Januari 2026
Performa saat Kalahkan City Jadi Standar bagi Manchester United, Michael Carrick: Konsistensi adalah Kunci
Olahraga
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Arsenal Imbang 0-0 Melawan Nottingham Forest
Arsenal bermain imbang tanpa gol meski tampil mendominasi sepanjang pertandingan.
Frengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Liga Inggris Premier League Setelah Arsenal Imbang 0-0 Melawan Nottingham Forest
Olahraga
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Declan Rice Cs Siap Ledakkan City Ground, 'The Gunners' OTW Juara Premier League
Arsenal menghadapi Nottingham yang berada di papan bawah, Manchester City harus baku hantam dengan Manchester United
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Declan Rice Cs Siap Ledakkan City Ground, 'The Gunners' OTW Juara Premier League
Olahraga
Prediksi dan Statistik MU vs City: 'The Citizen' Lagi Rapuh, Saatnya Bruno Fernandes Cs Obrak-Abrik Pertahanan Sang Tetangga Berisik?
Kegagalan meraih poin penuh ini membuat jarak mereka dengan Arsenal di puncak klasemen melebar menjadi enam poin
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik MU vs City: 'The Citizen' Lagi Rapuh, Saatnya Bruno Fernandes Cs Obrak-Abrik Pertahanan Sang Tetangga Berisik?
Olahraga
Hasil Piala Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Newcastle United 2-0 di Semifinal Pertama
Manchester City meraih kemenangan 2-0 atas Newcastle United di leg pertama semifinal Piala Liga Inggris, saat dijamu di St James' Park, Rabu (14/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Hasil Piala Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Newcastle United 2-0 di Semifinal Pertama
Olahraga
Jadi Pelatih Manchester United, Michael Carrick: Memimpin Tim Merupakan Sebuah Kehormatan
Manchester United telah memutuskan Michael Carrick akan menjadi pelatih hingga akhir musim 2025/2026.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Jadi Pelatih Manchester United, Michael Carrick: Memimpin Tim Merupakan Sebuah Kehormatan
Olahraga
Pelatih Manchester City Pep Guardiola Sulit Tidur Memikirkan Partai Semifinal Piala Liga Melawan Newcastle
Pep Guardiola harus berpikir keras untuk bisa meredam taktik Eddie Howe, pelatih Newcastle. Terlebih untuk menang.
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Pelatih Manchester City Pep Guardiola Sulit Tidur Memikirkan Partai Semifinal Piala Liga Melawan Newcastle
Olahraga
Michael Carrick Jadi Kandidat Terkuat Pelatih Interim Manchester United, Tinggal Tunggu Pengumuman
Michael Carrick akan menjadi pelatih interim Manchester United. Ia sangat disenangi oleh para pemain senior di Old Trafford.
Soffi Amira - Senin, 12 Januari 2026
Michael Carrick Jadi Kandidat Terkuat Pelatih Interim Manchester United, Tinggal Tunggu Pengumuman
Olahraga
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak, Gaji Pemain Arsenal Langsung Terungkap
Gaji pemain Arsenal terungkap, setelah Bukayo Saka setuju memperpanjang kontraknya. Saka akan menjadi pemain dengan gaji tertinggi di Emirates.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak, Gaji Pemain Arsenal Langsung Terungkap
Bagikan