Arsenal Bidik Striker Borussia Dortmund
Foto: ESPN FC
MerahPutih Sepakbola - Arsenal digadang-gadang sedang mendekati kesepakatan dengan penyerang muda Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang.
Seperti diwartakan Metro, Klub raksasa Jerman itu diyakini bersedia untuk menerima tawaran senilai £29.2 juta atau sekitar 585 miliar rupiah dari The Gunners. (Baca: Manuel Pellegrini: Kami Akan Hajar Liverpool)
Aubameyang kini sedang menjadi target perburuan beberapa Klub Liga Primer Inggris dalam beberapa pekan terakhir, yang terus memantau perkembangan penyerang berusia 25 tahun itu.
Dortmund memang diperkirakan akan ditinggal sejumlah pilar mereka menyusul kondisi sulit klub yang kini tengah berkuang di papan bawah Bundesliga.
Selain Arsenal, potensi Aubameyang juga mampu menarik minat sejumlah klub Liga Primer Inggris lainnya termasuk Liverpool dan klub Serie A Italia, AC Milan.
Bagikan
Rendy Nugroho
Berita Terkait
Link Live Streaming Manchester City vs Liverpool, 9 November 2025
Link Live Streaming Tottenham vs Manchester United, 8 November 2025
Benjamin Sesko Belum Konsisten di Manchester United, Ruben Amorim Langsung Ngebela
Hasil Liga Champions: Manchester City Gebuk Borussia Dortmund 4-1
Link Live Streaming Manchester City vs Borussia Dortmund, 6 November 2025
Manchester City vs Borussia Dortmund: Head to Head, Prediksi Skor dan Susunan Pemain
Hasil Lengkap Matchday 4 Liga Champions Rabu Dini Hari dan Klasemen Sementara
Hasil Liga Champions: Arsenal Raih Kemenangan Keempat Usai Taklukkan Slavia Praha 3-0
Superkomputer AceOdds Prediksi Arsenal Juara Liga Inggris 2025/26, Manchester United Masih Usaha Lolos ke Liga Champions
Cedera Viktor Gyokeres Bikin Arsenal Khawatir, Mikel Arteta: itu Jelas Bukan Pertanda Baik