Akun Baru Instagram Bora SISTAR Capai 50 Ribu Followers
Bora Sistar (Twitter)
MerahPutih Celeb – Demi para fansnya untuk lebih mudah mengikuti kegiatannya di dunia hiburan, menyusul para bintang populer Korea lainnya seperti, Krystal f(x), Kim Soo Hyun, Yura Girl day dan masih banyak lagi, kini Bora Sistar telah membuat akun Instagram.
Seperti yang dilansir Soompi, setelah Hyorin Sistar yang lebih dulu membuat akun Instagram pada awal bulan Maret, kini giliran personel Sistar lainnya yang membuat akun Instagram yakni Bora Sistar.(Baca:Hyorin SISTAR Tampil Unik di Majalah 'Marie Claire' Namun Tetap Seksi)
Bora Sistar memperkenalkan akun Instagram barunya dengan nama @borabora_sugar. Hampir mirip dengan Hyorin Sistar yang mengunggah foto kucing peliharaannya di akun Instagram miliknya.(Baca:Hyorin Sistar dan Beenzino Tampil Serasi di Majalah High Cut)
Bora pun melakukan hal yang sama, dengan jumlah followers di Instagram hampil 35 ribu followers tersebut, Bora Sistar hanya baru mengunggah foto anjing peliharaanya dengan jumlah like mencapai 11 ribu lebih dari para pengguna akun Instagram yang menyukai anjing peliharaan Bora Sistar tersebut.
Bagikan
Berita Terkait
ZEROBASEONE Rilis 'Running to Future' sebagai Pre-Release Album Spesial 'Re-Flow'
BoA Cabut dari SM Entertainment, Akhir Karier atau Permulaan Era Baru?
BTS Umumkan Album Terbaru ‘ARIRANG’, akan Dirilis dalam 16 Versi
ARMY Bersiap! Jadwal BTS World Tour Jakarta 2026 dan Bocoran Harga Tiket
BTS Gelar Tur Global dengan 79 Pertunjukan Berdesain 360 Derajat, Jadi Penampilan K-Pop Terbesar dalam Sejarah
Im Siwan Buka-Bukaan Ngaku Tidur 12 Jam Sehari, Ngalahin Bayi Nih
Proyek aespa 2025 SYNK: aeXIS LINE, Lagu Solo Ningning 'Ketchup And Lemonade' Bersinar
BTS Resmi Umumkan Tur Dunia 2026–2027, Dimulai 9 April dan Singgah di Indonesia pada Desember
Apink Rilis 'Love Me More' dari Mini Album 'RE:Love', Simak MV dan Lirik Lagunya
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’