AC Milan Gagal Pulangkan Zlatan Ibrahimovic
Striker Paris Saint-Germain, Ibrahimovic. (Foto: REUTERS/Gonzalo Fuentes)
MerahPutih Sepak Bola - Striker Paris Saint-Germain, Zlatan Ibrahimovic diyakini telah melakukan pertemuan dengan Les Parisien untuk membahas perpanjangan kontrak, sehingga peluang AC Milan mendatangkan pemain Swedia tersebut semakin kecil.
Menurut laporan Football Italia, Ibrahimovic bersama agen Mino Raiola telah melakukan pertemuan dengan Presiden PSG, Nasser Al-Khelaifi di Doha, Selasa (16/6).
Seperti diketahui, kontrak Ibra bersama PSG bakal berakhir Juni 2016 mendatang dan Milan dikabarkan rela menunggu sang striker untuk mendapatkannya secara gratis.
Namun laporan dari Sky Sport Italia, La Gazzetta dello Sport dan Sport Italia pada Selasa malam semua menunjukkan hasil bahwa PSG telah mencapai kesepakatan dengan Ibrahimovic.
Baca Juga:
Galatasaray dan Arsenal Sepakat Transfer Lukas Podolski?
Arturo Vidal Mengalami Kecelakaan
Henderson Bakal Bersanding dengan Lionel Messi di Cover FIFA 16
Arsene Wenger Ogah Tukar Alex Oxlade-Chamberlain dengan Petr Cech
Bagikan
Berita Terkait
Inter dan Milan Saling Sikut Berebut Zion Suzuki, Kiper Jepang Pengganti Sommer dan Maignan
Di Canio Nyinyir ke AC Milan: Rossoneri Terlalu 'Rabiot Sentris' Hingga Rafael Leao Hanya Bisa Menunggu Umpan Matang
Sudah Pulih dari Cedera, Christian Pulisic Siap Comeback Bela AC Milan saat Lawan Parma
AC Milan Masih Incar Robert Lewandowski, Mau Datangkan di Januari 2026
San Siro Diakuisisi AC Milan dan Inter, Akan Dirobohkan untuk Dibangun yang Lebih Modern
Drama PSG vs Bayern Munchen: Tekel Horor Luis Diaz Bikin Achraf Hakimi Menangis
Link Live Streaming PSG vs Bayern Munchen, 5 November 2025
Klasemen Liga Italia Setelah AC Milan Kalahkan AS Roma 1-0
Belum Ada Pengganti Inigo Martinez, Barcelona Mulai Incar Bek Muda AC Milan
PSG Incar Wonderkid La Masia, Bisa Didatangkan Gratis Musim Depan